SuaraSurakarta.id - Berikut kami sajikan daftar lengkap sejumlah kantor JNT terdekat di Kota Solo.
JNT Express merupakan salah satu perusahaan ekspedisi favorit di Indonesia.
Kantor JNE Express tersebar di seluruh wilayah Tanah Air.
Kantor ini juga terdiri dari agen J&T Express yang menerima jasa pengiriman barang, paket, dokumen, pengambilan atau penjemputan barang, cek resi, dan lain-lain.
Baca Juga: Mudah Ditemukan, Ini 10 Lokasi Indomaret di Solo yang Buka 24 Jam Non Stop
Berikut daftar kantor JNT Express terdekat yang berada di Kota Solo lengkap dengan alamat.
1. JNT Express Nusukan
Alamat: Jl. Kapten Piere Tendean No.200, Nusukan, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta.
2. JNT Express Timuran
Alamat: Jl. Slamet Riyadi No.210, Timuran, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta.
Baca Juga: Uji Coba Tuntas, Kesatria Bengawan Solo Makin Pede Hadapi IBL 2024
3. JNT Express Agen Laweyan
Alamat: Jl. Dr. Rajiman No.647, Pajang, Kec. Laweyan, Kota Surakarta.
4. JNT Express Tipes
Alamat: Jl. Veteran No.293, Tipes, Kec. Serengan, Kota Surakarta.
5. JNT Express Serengan
Alamat: Jl. Brigjen Sudiarto No.148, Danukusuman, Kec. Serengan, Kota Surakarta.
6. JNT Express Jagalan
Alamat: Jagalan, Kec. Jebres, Kota Surakarta.
7. JNT Express Ir.Sutami
Alamat: Jl. Ir. Sutami No.112, Jebres, Kec. Jebres, Kota Surakarta.
8. JNT Express Jajar Laweyan
Alamat: Jl. Prof. Dr. R. Soeharso No.13, Jajar, Kec. Laweyan, Kota Surakarta
9. JNT EXPRESS SEMANGGI
Alamat: Jl. Sampangan No.111, Semanggi, Kec. Ps. Kliwon, Kota Surakarta
10. JNT Express Kadipiro
Alamat: Jl. Kerinci No.42, Kadipiro, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta.
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
12 TPS di Solo Ternyata Rawan Bencana Banjir, KPU Gerak Cepat Lakukan Ini
-
Menkes Lengkapi Dokter Ahli Emirates Indonesia Cardiology Hospital di Solo
-
Hari Terakhir Kampanye, Jokowi dan Ahmad Luthfi Bakar Semangat Warga Boyolali
-
Samsung Galaxy A35 5G RAM Berapa?
-
Ojo Ditiru Lur! Asyik Nongkrong Sambil Pesta Miras di Nusukan, Empat Pemuda Diamankan Tim Sparta