SuaraSurakarta.id - Persis Solo unggul sementara, 1-0 di babak pertama atas PSS Sleman dalam lanjutan pekan ke-19 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Maguwoharjo, Rabu (8/11/2023).
Gol tunggal tim Laskar Sambernyawa di paruh pertama dicetak Fernando Rodrigues.
Berambisi meraih tiga poin sebagai kado ulang tahun ke-100, Persis Solo langsung tancap gas sejak pulit babak pertama dibunyikan.
Hasilnya, tim Kota Bengawan unggul saat laga memasuki menit ke-12.
Baca Juga: RANS Nusantara FC Resmi Boyong Rizky Pellu dari PSM Makassar
Berawal dari umpan Alexis Messidoro dari sisi kanan, Fernando Rodrigues yang berdiri di tiang jauh mampu menyelesaikan umpan lewat sundulan mematikan.
PSS Sleman yang berusaha bangkit juga sempat mengancam.
Salah satunya lewat sepakan keras Todd Ferre dari dalam kotak penalti. Namun sepakannya masih melenceng tipis.
Ramadhan Sananta juga punya kans untuk menggandakan skor. Sayang, sundulannya masih menyamping di sisi kanan gawang Anthony Pinthus.
Skot 1-0 untuk Persis Solo bertahan hingga turun minum.
Baca Juga: Persib vs Arema FC: Fernando Valente Akui Kualitas Lawan, Kandidat Kuat Juara BRI Liga 1
Berikut daftar susunan pemain:
Berita Terkait
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
-
FIFA Nilai Persib Klub Paling Profesional se-Indonesia, Bobotoh: Semoga Jadi Pelecut Buat Klub Lain
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang