SuaraSurakarta.id - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka kembali masuk kerja usai izin selama dua hari, Jumat (27/10/2023).
Seperti diketahui, Gibran izin dua hari untuk mendaftar cawapres mendampingi capres Prabowo Subianto untuk Pilpres 2024.
Pantauan di Suara.com, Gibran tiba di Kantor Balai Kota Solo sekitar pukul 10.30 WIB. Informasinya Gibran datang dari Bandara Adi Sumarmo Boyolali langsung menuju Balai Kota Solo.
Turun dari mobil dinas, bacawapres ini langsung diserbu awak media yang sudah menunggu sejak pagi.
Uniknya, Gibran datang ke kantornya dengan pakaian santai berjaket motif daun hijau loreng.
Gibran pun tidak banyak bicara saat ditanya awal media yang sudah menunggu kedatangannya.
"(Ini langsung dari Jakarta?) Iya, baru mendarat langsung ngantor," ujar Gibran saat ditemui, Jumat (27/10/2023).
Menurutnya masih banyak pekerjaan yabg harus diselesaikan segera.
Sehingga setelah izin selama dua hari langsung ngantor ke balai kota.
"Makanya hari ini harus masuk kantor ya," tandas dia.
Baca Juga: Kontroversi Putusan MK Gak Ngaruh! Masyarakat Malah Setuju Gibran Jadi Cawapres Prabowo
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
PPN Naik Jadi 12 Persen, Rieke Diah Pitaloka Kirim Pesan ke Prabowo Subianto: Ambil Tuh Kasus Korupsi
-
Momen Wanita Berbaju Putih Kibas-kibas Rambut Sambut Kehadiran Prabowo di Qasr Al Watan Abu Dhabi
-
Terdaftar di TPS 08, Prabowo Tak Akan Nyoblos Pasangan Ridwan Kamil-Suswono
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
Prabowo Endorse Andra Soni, Bagaimana Respon Kubu Airin-Ade Sumardi?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Sederet Kiai NU Jateng Ramai-ramai Temui Jokowi di Solo Jelang Coblosan, Ini yang Dibahas
-
5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nyoblos di Pilkada Serentak 2024!
-
Gojek Permudah Mobilitas Warga Solo dengan Shelter Mangkunegaran
-
Bekuk Pelaku Penyalahgunaan Narkoba, Polres Sukoharjo Sita Barang Bukti 103,53 Gram Sabu
-
Waspada! Kasus DBD Masih Mengancam, Ini Dia Fakta Terbaru dari Boyolali