Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Rabu, 25 Oktober 2023 | 12:20 WIB
Ilustrasi Berdoa di sore hari. (Freepik)

SuaraSurakarta.id - Sore hari akan semakin berkah, apabila Anda mengisinya dengan kegiatan positif seperti berdoa kepada Allah SWT. Berikut ini bacaan doa di sore hari yang dapat diucapkan. 

Bacaan doa di sore hari adalah doa yang dibaca pada waktu sore hari, yaitu setelah matahari terbenam. Doa ini dianjurkan untuk dibaca oleh setiap muslim, baik laki-laki maupun perempuan.

Kumpulan Bacaan Doa di Sore Hari 

Terdapat beberapa bacaan doa yang bisa diucapkan di sore hari, beserta doa pendukung lainnya. Berikut adalah beberapa bacaan doa di sore hari yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW:

Baca Juga: Bacaan Doa Iftitah Lengkap Tulisan Arab, Terjemahan dan Hukumnya dalam Gerakan Sholat

1. Doa Memohon Perlindungan di Sore Hari 

“Allhumma bik amsayn, wa bik ashbahn, wa bik nay, wa bik namuutu, wa ilaika al-maru,”

Artinya: Ya Allah, dengan-Mu kami memasuki waktu sore, dengan-Mu kami memasuki waktu pagi, dengan-Mu kami hidup, dan dengan-Mu kami mati. Dan kepada-Mu tempat kembali.

2. Bacaan Doa di Sore Hari 

Radhtu billhi rabb, wa bil islmi dn, wa bi Muhammadin shallallhu ‘alaihi wa sallama nabiyyan wa rasl.

Baca Juga: Apakah Doa Qunut Bisa Diganti dengan Rabbana Atina? Simak Penjelasan Buya Yahya

Artinya: Aku rela Allah SWT sebagai tuhan, Islam sebagai agama, dan Nabi Muhammad SAW sebagai nabi dan rasul. 

Load More