SuaraSurakarta.id - Bek Persis Solo, Rian Miziar antusias menyambut laga Persis Solo versus Persis Solo.
Duel bertajuk Derby Jateng itu merupakan lanjutan pekan ke-12 BRI Liga 1 2023/2024 yang berlangsung di Stadion Manahan, Sabtu (16/9/2023).
Rian mengakui, sedikit banyak ada tekanan menjelang duel sesama klub Jawa Tengah tersebut.
"Terpenting para pemain bisa menghadapi tekanan ini dan menjadikan sesuatu yang positif untuk menghadapi Derby Jateng," kata Rian Miziar, Kamis (14/9/2023).
Mantan pemain PSS Sleman itu juga berharap dukungan kepada seluruh suporter tim Laskar Sambernyawa.
Rian juga berpesan mohon doa untuk seluruh suporter dan selalu bersama apa pun yang terjadi di pertandingan nanti.
"Tetap jadi contoh yang baik untuk suporter lain, tidak melakukan hal yang bisa merugikan club dan nama baik suporter itu sendiri. Semoga bisa menghadiahkan tiga poin," tegas Rian.
Persis Solo membutuhkan kemenangan untuk menjauhi zona papan bawah.
Apalagi dalam dua laga terakhir, skuad Leonardo Medina harus menelan pil pahit.
Baca Juga: BRI Liga 1: Persik Kediri Usung Misi Bangkit Saat Jamu Persija Jakarta
Persis Solo kalah di dua laga beruntun, 0-1 dari PSM Makassar dan 0-2 dari Barito Putera.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Tak akan Pindah Partai! FX Rudy Tegaskan Siap Berjuang Menangkan PDIP di 2029
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Klaim Rp149 Ribu dari 4 Link Spesial!
-
7 Fakta Kasus Sapi Diracun di Nganjuk, Pelaku Incar Harga Murah dengan Modus Keji
-
Perjuangan Ibu Balita Pengidap Penyakit Langka di Karanganyar, Bertahan Hidup dari Live TikTok
-
Terungkap! Teka-teki Pertemuan Tertutup Eggy Sudjana dan Damai Hari Lubis dengan Jokowi