SuaraSurakarta.id - Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Prabowo hadir di acara tasyakuran pernikahan Kaesang Pangarep dengan Erina Sofia Gudono di Pura Mangkunegaran, Minggu (11/12/2022).
Tiba dengan mengenakan jas dengan dasi warna langsung masuk dalam Pura Mangkunegaran untuk mengikuti prosesi tasyakuran Kaesang-Erina.
Untuk masuk ke dalam Pura Mangkunegaran, Ganjar pun harus antre dengan tamu undangan yang lain. Bahkan harus melewati pemeriksaan.
Usai menghadiri tasyakuran, Ganjar menjadi perhatian para tamu undangan yang lain. Banyak meraka yang minta foto bersama
Baca Juga: 2 Pelanggaran Aturan Negara di Ngunduh Mantu Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
"Pak Ganjar aku rambut putih mau foto bersama," teriak salah satu tamu undangan, Minggu (11/12/2022).
Ada juga tamu undangan tamu undangan yang meneriaki Ganjar Pranowo sebagai presiden.
"Ganjar, presiden, presiden," ujarnya.
Saat ditemui, Ganjar mengatakan jika tasyakuran pernikahan putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang-Erina menjadi peristiwa pernikahan yang menarik.
Karena banyak melibatkan masyarakat dan seniman untuk menyemarakan.
Baca Juga: Gemasnya Jan Ethes dan Sedah Mirah yang Kompak Joget di Acara Ngunduh Mantu Kaesang dan Erina Gudono
"Semua ingin melihat prosesi yang menarik dari awal. Mulai dari kemarin midodareni, terus siraman sampai akad nikah. Jadi sekarang anak-anak jadi tahu bagaimana prosesi pernikahan," terang Ganjar.
Berita Terkait
-
Singgung Omongan Ganjar soal Menteri Temui Jokowi, PSI: Jangan Menjalankan Politik Pecah Belah
-
Ganjar Pasang Badan! Hadiri Sidang Hasto, Beri Dukungan Moral di Tengah Kasus Suap PAW
-
Tonton Langsung Sidang Kasus Sekjen PDIP, Ganjar Pranowo: Semangat Mas Hasto
-
Kongres PDIP Terus Ditunda, Ganjar Pranowo Ungkap Alasan 'Hari Baik', Tapi Ada Apa Sebenarnya?
-
Ganjar: Nggak Boleh Ada Matahari Kembar, Nanti Pemimpinnya Bingung, Anak Buahnya Bingung
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi