SuaraSurakarta.id - Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Prabowo hadir di acara tasyakuran pernikahan Kaesang Pangarep dengan Erina Sofia Gudono di Pura Mangkunegaran, Minggu (11/12/2022).
Tiba dengan mengenakan jas dengan dasi warna langsung masuk dalam Pura Mangkunegaran untuk mengikuti prosesi tasyakuran Kaesang-Erina.
Untuk masuk ke dalam Pura Mangkunegaran, Ganjar pun harus antre dengan tamu undangan yang lain. Bahkan harus melewati pemeriksaan.
Usai menghadiri tasyakuran, Ganjar menjadi perhatian para tamu undangan yang lain. Banyak meraka yang minta foto bersama
Baca Juga: 2 Pelanggaran Aturan Negara di Ngunduh Mantu Kaesang Pangarep dan Erina Gudono
"Pak Ganjar aku rambut putih mau foto bersama," teriak salah satu tamu undangan, Minggu (11/12/2022).
Ada juga tamu undangan tamu undangan yang meneriaki Ganjar Pranowo sebagai presiden.
"Ganjar, presiden, presiden," ujarnya.
Saat ditemui, Ganjar mengatakan jika tasyakuran pernikahan putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang-Erina menjadi peristiwa pernikahan yang menarik.
Karena banyak melibatkan masyarakat dan seniman untuk menyemarakan.
Baca Juga: Gemasnya Jan Ethes dan Sedah Mirah yang Kompak Joget di Acara Ngunduh Mantu Kaesang dan Erina Gudono
"Semua ingin melihat prosesi yang menarik dari awal. Mulai dari kemarin midodareni, terus siraman sampai akad nikah. Jadi sekarang anak-anak jadi tahu bagaimana prosesi pernikahan," terang Ganjar.
Ganjar mengaku jika kehadiran di acara tasyakuran Mas Kaesang dan Mbak Erina ini hanya sebentar. Karena melihat banyaknya antrian tamu undangan yang datang.
"Ngantri tadi, ya pakai perasaan lihat itu kasian sampai udah gembrobyos (keringatan)," sambungnya.
Ganjar menambahkan, saat di dalam sempat bertemu dengan beberapa tokoh. Tadi ketemu para menteri, seperti, Menteri BUMN Erick Thohir serta Sandiaga Uno.
"Tadi ketemu Pak Sandi, Pak Erik dan hampir semua menteri ketemu tadi. Kalau pak Anis ga ga sempet ketemu, saya salam saja," pungkas dia.
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
Bebingah Anak Kaesang Pangarep Cosplay Alpukat, Erina Gudono: Ide Bapaknya...
-
Pakar Hukum UI Desak Jokowi dan Wapres Gibran Harus Diperiksa Soal Nebeng Jet Kaesang, KPK Berani?
-
Soal Nebeng Jet Kaesang, Novel Baswedan: KPK Harus Belajar Lagi Soal Gratifikasi
-
Polemik Jet Kaesang, KPK Sebut Bukan Gratifikasi karena Pisah KK, Pakar Hukum UI: Menyesatkan!
-
KPK Keliru Soal Jet Pribadi Kaesang! Pakar: Pemberian Fasilitas ke Keluarga Inti Pejabat Tetap Gratifikasi
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Partai Golkar Solo Buka Suara Soal Isu Jokowi Bergabung: Kita Senang Hati
-
Mona Pangestu: Anak Muda Solo Pilih Investasi Emas Ketimbang Perhiasan Besar
-
Hari Apes Tak Ada di Kalender: Dua Jambret di Solo Babak-belur Usai Ketahuan Warga
-
Penemuan Mayat di Sragen: Pedagang Asongan Hendak Tawarkan Jajanan, Malah Temukan Sopir Bersimbah Darah
-
Calon Kepala Daerah Ramai-ramai Sowan ke Jokowi, FX Rudy Buka Suara