Sedangkan pelatih Prancis Deschamps kemungkinan mengubah total susunan sebelas pemain pertamanya termasuk memainkan kiper Steve Mandanda yang dilindungi empat bek dalam formasi 4-2-3-1.
Theo Hernandez mungkin diistirahatkan untuk digantikan Eduardo Camavinga yang bisa menempati sayap pertahanan yang berseberangan dengan Benjamin Pavard yang berada di kanan.
Mereka berdua akan mendampingi duo bek tengah Ibrahima Konate dan Raphael Varane.
Wajah baru lainnya dalam starting eleven Prancis mungkin adalah Matteo Guendouzi, Youssouf Fofana, Kingsley Coman, dan Marcus Thuram. Sedangkan Kylian Mbappe dan Antoinne Griezmann masih menjadi pilihan utama di depan.
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Usai Amerika Serikat Kalahkan Iran 1-0 di Piala Dunia 2022
Statistik penting kedua tim
Ini adalah pertandingan kompetitif pertama antara kedua negara setelah Prancis memenangkan dua kali memenangkan laga persahabatan dan dua kali imbang 1-1 yang terakhir terjadi pada 2010.
Prancis adalah tim pertama yang lolos ke 16 besar setelah menaklukkan Denmark dalam pertandingan kedua Grup D dan membantai Australia 4-1 dalam laga pertama.
Setelah imbang melawan Denmark pada pertandingan pembuka, Tunisia menyerah kepada Australia pada pertandingan kedua sehingga harus mengalahkan juara dunia agar bisa ke 16 besar.
Ini adalah putaran kedua Piala Dunia yang ke-16 bagi Prancis. Mereka sekarang sembilan pertandingan tak terkalahkan dalam Piala Dunia sejak kalah dalam perempat final Piala Dunia 2014 dari Jerman di Rio de Janeiro.
Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Piala Dunia 2022 Malam Ini: Tunisia vs Prancis, Polandia vs Argentina
Tunisia adalah negara Afrika pertama yang memenangkan sebuah laga putaran final Piala Dunia ketika mengalahkan Meksiko 3-1 di Argentina pada 1978.
Berita Terkait
-
Dulu Jadi Pusat Perhatian, Kini Terlupakan: Nasib Miris Pemain Indonesia di Qatar
-
Blak-blakan! Sandy Walsh Ngaku Beruntung Bela Timnas Indonesia Sejak Awal
-
20 Fakta Menarik Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia Setara Bolivia
-
Kata-kata Mengharukan Bintang Timnas Indonesia U-17 Usai Lolos ke Piala Dunia U-17 2025
-
Demi Piala Dunia U-17, PSSI Harus Pertimbangkan Menambah Pemain Keturunan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi