SuaraSurakarta.id - Putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep dan Erina Gudono ziarah ke makam-makam pemimpin Pura Mangkunegaran Surakarta dari KGPAA Mangkunegara I hingga KGPAA Mangkunegara IX, Selasa (29/11/2022).
Dengan mengenakan beskap Jawa lengkap, Kaesang dan Erina ziarah ke makam KGPAA Mangkunegara I hingga MN III di Astana Mangadeg Karanganyar.
Selanjutnya ziarah ke makam MN IV, V, VIII, dan IX di Astana Girilayu, Karanganyar. Kemudian ke makam MN VIl di Astana Oetara, Nusukan, Banjarsari, Solo.
Dari pantauan di lapangan, Kaesang dan Erina tiba di Astana Oetara sekitar pukul 13.30 WIB. Keduanya datang didampingi para kerabat Pura Mangkunegaran dan disambut juru kunci Astana Oetara.
Baca Juga: Bukan Angelina Sondakh, Ini 5 Fakta DJ Lucyana yang Dinikahi Mudjie Massaid
Sebelum masuk untuk ziarah, Kaesang-Erina terlebih dahulu ngobrol dengan juru kunci makam di pendapi sebelah kanan makam.
Tak berselang lama, keduanya berjalan menuju makam KGPAA MN VI. Saat berjalan, Kaesang terus menggandeng tangan Erina.
Di dalam makam keduanya pun berdoa dan menaburkan bunga.
Kaesang pun enggan berkomentar saat ditanya awak media mengenai ziarah ke para pemimpin Pura Mangkunegaran. Adik kandung Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka ini memilih diam dan terus berjalan.
Juru kunci Astana Oetara, Haryanto (68) mengatakan jika kedatangan Kaesang Pangarep dan Erina S Gudono ke Astana Oetara untuk ziarah ke makam KGPAA Mangkunegara IV.
Baca Juga: Viral Supporter Korea Selatan Mirip Jokowi, Kaesang: Opaaa Owi
"Ini tadi ziarah ke makam Mangkunegara VI dan permaisuri," ujar dia saat ditemui, Selasa (29/11/2022).
Berita Terkait
-
Ditanya Kabar Pernikahan dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Irit Bicara
-
Cara Hitung Hari Baik untuk Menikah Menurut Primbon Jawa dan Tradisi di Bulan Syawal
-
Hotma Sitompul Beragama Apa? Disebut Pernah Menikah Secara Islam, Tapi Anaknya Tak Diakui
-
Picu Kebingungan Warganet, Siapa yang Berhak Menentukan Mahar dalam Islam?
-
Mengenal Nganten Keris: Upacara Pernikahan Agus Difabel yang Diwakili Keris
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita