SuaraSurakarta.id - Aktris multitalent Raffi Ahmad kembali mencuri perhatian usai berhasil menjuarai pertandingan Tiba-tiba Tennis pada akhir pekan kemarin.
Seperti diketahui Tiba-tiba Tennis yang digelar di Istora Senayan menampilkan dua pertandingan tunggal dan ganda campuran.
Pertandingan tunggal sendiri mempertemukan sosok Desta melawan Raffi Ahmad. Sedangkan ganda campuran mempertemukan Dion Wiyoko dan Enzy Storia melawan Gading Marten dan Wulan Guritno.
Raffi Ahmad berhasil keluar sebagai juara usai mengalahkan Dest dengan skor telak dua set langsung 6-2 dan 6-3.
Baca Juga: Dihujat Tolak Bantu Jessica Iskandar, Ivan Gunawan Akui Tak Sanggup: Angkanya Lumayan Besar
Dibalik kesuksesan suami Nagita Slavina mengalahkan Desta berkat kerja keras Raffi Ahmad berlatih bersama pelatih khususnya.
Dirangkum unggahan akun TikTok @raffiahamdclass, berikut proses dan perjalanan Raffi Ahmad sebelum menjuarai Tiba-tiba Tennis.
1. Latihan Sejak Bulan Juli
Sebelum bertanding melawan Desta, Raffi Ahmad sudah mempersiapkan diri untuk berlatih tennis sedari bulan Juli 2022.
Pada awal-awal latihan, Raffi Ahmad terlihat masih kaku memegang raket tennis yang cukup berat tersebut.
Baca Juga: Hebat! Raffi Ahmad Tekuk Desta Dua Set Langsung di Laga Tiba-Tiba Tenis
2. Rutin Latihan Tiap Pagi
Raffi Ahmad kemudian konsisten berlatih tennis setiap pagi. Diketahui Raffi Ahmad menyempatkan waktu berlatih tennis dari pukul 06.00 sampai 08.00 sebelum ia disibukkan dengan pekerjaannya.
3. Sewa Pelatih Khusus
Selain berlatih rutin setiap pagi, Raffi Ahmad juga rupanya mendatangkan pelatih khusus bernama Rivelino Raturandang untuk membantunya mengasah kemampuannya bermain tennis.
4. Latihan di Luar Negeri
Meski sedang kerja di luar negeri, Raffi Ahmad tetap menyempatkan diri untuk terus berlatih tennis. Raffi Ahmad terlihat sangat berambisi untuk menjadi juara di ajang Tiba-tiba Tennis tersebut.
5. Jadi Juara Tiba-tiba Tennis
Berkat kerja keras dan konsiten dalam berlatih. Raffi Ahmad pun akhirnya keluar sebagai juara usai mengalahkan Desta dengan skor telak dua set langsung dengan skor 6-3 dan 6-2.
Itulah beberapa rangkuman tentang perjalanan dan proses Raffi Ahmad saat berhasil memenangkan ajang Tiba-tiba Tennis melawan Desta.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Digugat Cerai Asri Welas, Sifat Asli Galiech Ridha Rahardja Dibongkar Orang Dekat
-
Gegara Bikin Surat Dukungan Tanpa Tanggal, Prabowo Dinilai Rendahkan Diri Sendiri
-
Unggah Seruan Prabowo Nyoblos RK di Masa Tenang, Muncul Desakan Bawaslu Usut Raffi Ahmad: Kalau Gak Ditindak, Bubar Aja!
-
Jejak Digital Raffi Ahmad Blunder di Threads Disamakan dengan Fufufafa, Surat Prabowo Lupa Dihapus
-
Ultah ke-3, Rayyanza Dapat Kado Mobil Mewah 'Lightning McQueen' dari Raffi Ahmad
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Kesatria Bengawan Solo Datangkan Center Timnas Taiwan William Artino, Ini Statistiknya
-
Gibran Bakal Nyoblos di TPS 18 Manahan, Tak Ada Persiapan Khusus
-
18 Kadin Provinsi Gugat Penyelenggaraan Munaslub 2024
-
Wapres Gibran Nyoblos di Solo, 2.500 Petugas Gabungan Disiagakan
-
Dugaan Intimidasi Berlanjut, Selebgram Mojokerto Bakal Dilaporkan Balik ke Polresta Solo