SuaraSurakarta.id - Beredar kabar penyanyi cilik, Farel Prayoga meninggal dunia.
Berita itu dipastikan hoax meski terlanjur tersebar di sejumlah akun media sosial.
Bahakan di laman Turnbackhoax.id, kabar meninggalnya penyanyi asal Banyuwangi tersebut dipastikan tidaklah benar.
Seperti diketahui Farel Prayoga menarik perhatian sejak videonya menyanyikan lagu Ojo Dibandingke viral di TikTok. Farel bahkan diundang oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk mengisi acara HUT RI di Istana Negara.
Baca Juga: 10 Lagu Dangdut yang Viral di TikTok, Lagu Lagi Syantik Populer Sampai Luar Negeri
Berkah viral, Farel Prayoga langsung banjir job manggung di mana-mana. Penyanyi cilik asal Banyuwangi juga memiliki suara syahdu yang membuat banyak orang semakin suka padanya.
Kini Farel Prayoga memiliki tarif fantastis dalam sekali manggung, seperti dalam unggahan Youtube Bajidot Vlog.
Mengutip dari youtube kanal BAJIDOT VLOG, dijelaskan berapa besar tarif manggung Farel Prayoga sebelum dan sesudah tenar.
Dijelaskan dari pendamping Farel Prayoga, Zidni Ilman Nafia, bahwa tarif setiap manggung Farel Prayoga dipatok berbeda-beda, tergantung lokasi.
Sebelum viral, tarif manggung Farel Prayoga sekitar Rp 1 juta hingga Rp 2 juta untuk wilayah Banyuwangi.
Baca Juga: Pasha Ungu Dihujat Usai Curhatan Anaknya Viral, Keisha Alvaro Akhirnya Minta Maaf
Kini tarif untuk mengundang Farel Prayoga berkisar di antara Rp 15 juta jika manggung di Banyuwangi.
Berita Terkait
-
Sukses Viralkan 'Ojo Dibandingke', Farel Prayoga Kini Duet dengan Etenia Croft Nyanyikan 'Semua Rasa'
-
Biasa Nyanyi Lagu Cinta-cintaan, Farel Prayoga Rilis Lagu Anak-Anak: Harusnya Memang Kayak Gini
-
Sempat Viral Usai Manggung di Istana Negara, Apa Kabar Farel Prayoga?
-
Bikin Gemas, Rayyanza Cipung Minta Raffi Ahmad Datangkan Farel Prayoga ke Acara Ultahnya
-
Sebelum Sukses, Dalam Waktu 3 Jam Penghasilan Farel Prayoga Ngamen Subuh Mencapai Jutaan Rupiah
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
Terkini
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total
-
Sempat Tak Percaya, Ini Momen Bima Arya Kaget Ada Wisata Jokowi di Solo
-
25 Kepala Daerah Ikuti Retret Gelombang Kedua, Ini Kata Wamendagri