SuaraSurakarta.id - Hasil uji coba Timnas Indonesia U-20 vs Moldova.
Timnas Indonesia U-20 bermain imbang 0-0 saat menghadapi Moldova dalam uji coba di Stadion Emirhan, Antalya, Turki, Jumat (4/11/2022) malam.
Sebelumnya dalam pertemuan pertama, skuad asuhan Shin Tae-yong itu menang atas Moldova dengan skor 3-1.
Dalam laga itu, Marselino Ferdinan dan kawan-kawan sejatinya menguasai dan mendominasi jalannya pertandingan, namun rapat serta disiplinnya lini pertahanan Moldova membuat pasukan Shin Tae-yong gagal membobol gawang Denis Vornic.
Baca Juga: Live Streaming Timnas Indonesia vs Moldova di Facebook dan TikTok
Pada 10 menit awal babak pertama, Indonesia mengambil inisiatif menyerang, akan tetapi berbagai upaya mereka mampu dipatahkan oleh lini pertahanan Moldova.
Selanjutnya Indonesia memiliki peluang emas ketika Ginanjar Whayu mampu melewati kiper Moldova Denis Vornic, namun tendangannya masih menyamping di sisi kiri gawang.
Garuda Nusantara kembali memiliki peluang ketika tendangan Frezzy Al Hudafi dari luar kotak penalti masih bisa ditepis oleh Vornic sehingga bola melambung ke luar lapangan.
Indonesia terus berupaya untuk mencari gol pembuka, akan tetapi upaya Rabbani Tasnim dan kolega masih belum membuahkan hasil sehingga skor 0-0 bertahan hingga turun minum.
Pada babak kedua, Indonesia kembali melancarkan serangan bertubi-tubi ke lini pertahanan Moldova, namun sama seperti babak pertama, belum ada yang membuahkan hasil.
Baca Juga: Timnas Indonesia U-19 vs Moldova Jilid 2, Muhammad Ferarri: Target Kami Tim Lebih Kompak dan Solid
Indonesia terus melancarkan serangan ke lini pertahanan Moldova, akan tetapi upaya yang dilakukan tetap tidak menemukan titik terang dan hingga peluit panjang berbunyi skor 0-0 tetap bertahan.
Berita Terkait
-
Shin Tae-yong Minta Piala AFF U-23 Dihapus! Kini Indonesia Tuan Rumah
-
Punya Tugas Ini di Seongnam FC, Shin Tae-yong Rekrut Pemain Timnas Indonesia?
-
Dikira Bagus, Media Asing Bongkar Peran Shin Tae-yong di Seongnam FC Usai Ditendang Timnas Indonesia
-
Profil Seongnam FC, Klub Baru Shin tae-yong Bukan Ecek-ecek Langganan Juara Liga Champions
-
Dilengserkan dari Kursi Pelatih, Nasib Jesus Casas Mirip Shin Tae-yong
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi