SuaraSurakarta.id - Pedangdut Yeni Inka melepas masa lajang dan resmi menikah dengan Briptu Khrisna Shakti pada Selasa (25/10/2022).
Acara akad nikah hingga resepsi digelar di Blora, Jawa Tengah. Seperti diketahui, Blora merupakan kota kelahiran Yeni Inka.
Acara resepsi pun dihadiri sejumlah kalangan mulai penyanyi, seninman hingga Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo.
Namun, ada momen kocak saat sesama rekan pedangdut yakni Happy Asmara ikut menghadiri pernikahan bahkan menginap bersama Yeni Inka.
Tak tanggung-tanggung, Happy Asmara langsung mengganggu malam pertama Yeni Inka. Momen kocak itu diunggah channel Youtube Nasufa TV dan dilansir Suarasurakarta.id, Kamis (27/10/2022).
Penyanyi asal Kediri itu melalui tayangan video juga masuk ke kamar Yeni Inka yang sedang tertidur pulas hingga terbangun.
"Happy Asmara bangunin malam pertama Yeni Inka wkwkwkw," tulis keterangan dalam video.
Sementara di akhir video terlihat Briptu Khrisna Shakti duduk di pinggir kasur.
Yeni Inka Novitasari lahir di Blora pada 8 November 2000. Yeni merupakan sulung dari dua bersaudara. Adik perempuannya, Yesa Oktafia, kini mulai mengikuti jejak Yeni Inka sebagai penyanyi dangdut.
Baca Juga: Bikin Heboh gegara Dikira Menikah Diam-Diam, 5 Fakta Menarik Happy Asmara
Ibunda Yeni Inka bernama Yessa Windika, sedangkan sang ayah belum diketahui identitasnya. Dalam keseharian, Yeni Inka kerap tampil dengan hijab.
Berita Terkait
-
Sumber Kekayaan Happy Asmara VS Nopek Novian, Mana yang Lebih Unggul?
-
Pendidikan Happy Asmara, Pedangdut yang Mendadak Semprot Komika Nopek Novian
-
Nopek Novian Lulusan Apa? Disentil Happy Asmara Usai Diduga Sindir Gilga Sahid
-
Nopek Novian Diserang Fans Gilga Sahid dan Happy Asmara, Ini Kronologi Lengkapnya
-
Disentil Gak Nyenggol Gilga Sahid Gak Makan, Nopek Novian Beri Balasan Menohok
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
Terkini
-
Solo Tertibkan Parkir Liar, 6 Mobil Kena Tindak Tegas di Pasar Gede
-
Pasca-Lebaran 2025, Ekonomi RI Diprediksi Pulih Berkat Stabilitas Harga Pangan
-
Bantolo, Tirto, Maruto: Nama Indah untuk 3 Bayi Harimau Benggala di Solo Safari
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Momen Gibran Bagi-bagi THR ke Anak-anak di Rumah Jokowi, Warga Datang dari Malang