SuaraSurakarta.id - Seorang ojek online (ojol) merasa resah, pasalnya ia mendapat pesanan makanan dari nama pengguna 'Irjen Ferdy sambo, S.Pd'.
Dalam tangakapan layar yang dibagikan oleh akun instagram @lambe_ojol itu, Sambo memesan satu nasi goreng seafood tambah pete dan satu pop ice coklat.
Dalam tangkapan layar itu juga terdapat percakapan antara pengemudi ojol dan dan Sambo.
"Maaf mau menanyakan catatan pesana. Kalau jendral yang minta apa boleh buat. Dari pada kena bunuh. Mati anak ayam," tulis pengemudi ojol dalam tanggapam layar itu dikutip pada Senin, (5/9/2022).
"Wkwk. Kenapa om?. Itu maksudnya kalau boleh porsi kasih lebih sedikit. Kalau tak boleh tak apa apa," jawab Sambo.
"Pagi-pagi udah ketar ketir pas ngelihat yang pesen siapa. Terpaksa harus nurut daripada kena bunuh," tulis keterangan pengemudi ojol.
Sontak saja unggahan itu mendapat beraham tanggapan dari warganet, namun lucunya mereka justru gagal fokus pada title akademik sambo.
"Gelar S.Pd," ucap akun @*****07.
"Positif thingking aja, mungkin sebelum jadi polisi beliau itu guru," ujar akun @******di.
Baca Juga: Beda Nasib dengan Putri Candrawathi, Medina Zein Tetap Dipenjara Meski Punya Balita
"Ada-ada saja S.P,d, sarjana penembak (orang) Dalam," kata akun @*****en.
"Ngeri bintang dua gelarnya, S.Pd," kata akun @*****28.
"Spd : Sarjana Pembunuh Dadakan," ungkap akun @*****19.
Hingga saat belum ada klarifikasi mengenai konten tersebut, namun diduga konten tersebut diduga dibuat sekedar untuk hiburan.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Perjuangan Ibu Balita Pengidap Penyakit Langka di Karanganyar, Bertahan Hidup dari Live TikTok
-
Terungkap! Teka-teki Pertemuan Tertutup Eggy Sudjana dan Damai Hari Lubis dengan Jokowi
-
Grace Natalie Buka Suara Soal Permintaan Maaf Tersangka Ijazah: Terima, Tapi Hukum Harus Berjalan!
-
Perbandingan Honda Jazz 2019 vs Toyota Yaris TRD Bekas, Mana yang Lebih Oke?
-
Tersangka Kasus Ijazah Palsu Tiba-tiba Temui Jokowi Malam-malam, Ada Apa?