SuaraSurakarta.id - Presiden baru Persiraja Banda Aceh Zulfikar Syahabuddin memiliki aturan ketat yang harus dipatuhi timnya.
Aturan ketat itu kental dengan nuansa Islami. Pasalnya para pemain Persiraja tidak boleh berpacaran hingga berjudi.
"Jangan berzina, jangan pacaran, jangan berjudi. Kalau itu kalian lakukan semua, akan Allah kalahkan," ucap Zulfikar Syahabuddin dikutip akun TikTok @rizkifa193.
Selain itu, ia meminta para pemain Persiraja untuk mau bekerja sama dalam segala aspek.
Baca Juga: Kalteng Putra Sudah Siap Hadapi Persipura Jayapura di Laga Perdana Liga 2 2022
"Teman-teman semua bantu doa, pemikiran, saran, nasihat kepada kami. Dimana yang belum ini kita tingkatkan," bebernya.
Zulfikar Syahabuddin menuturkan ia berjanji akan membawa kembali Persiraja di kompetisi tertinggi Liga 1.
"Nggak ada kepentingan pribadi apapun, ini Persiraja milik masyarakat Aceh," tambahnya.
Kemudian sosok pria yang akrab disapa Zulfikar SBY membocorkan bahwa sosok pelatih Persiraja merupakan orang yang taat kepada agama.
"Pelatih baru juga orang yang taat, insya Allah beliau akan mendidik kalian selain secara fisiknya juga secara keagamaan," tandasnya.
Baca Juga: Polisi Tangkap 23 Orang Terkait Kasus Judi di Bukittinggi, Satu Tersangka Lansia 81 Tahun
Pernyataan Presiden Persiraja itu kontan saja mematik perhatian warganet. Banyak dari mereka yang kagum dengan aturan tersebut.
Berita Terkait
-
Debut Manis 2 Tim Putri Indonesia, Langsung Rebut Runner-up di JSSL Singapore 7s 2025
-
Hasil JSSL Singapore 7s 2025: HydroPlus Strikers dan MilkLife Shakers Raih Runner-up
-
3 Artis Cantik Dekat Banget Sama Ariel Noah, Kini Dikabarkan Pacaran dengan Wulan Guritno
-
Sosok Ini Sebut Wulan Guritno dan Ariel Noah Sudah Resmi Pacaran?
-
Mengulik Pacaran dalam Kacamata Sains dan Ilmu Budaya
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
Terkini
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Konvoi dan Geber Motor, 9 Anggota Perguruan Silat Dikukut Tim Sparta
-
Dari Vinyl hingga Ide Segar: Solo Didorong Menjadi Kota Kreatif
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran