SuaraSurakarta.id - Kiper legendaris Indonesia Kurnia Sandy mengenang masa lalu saat debut sebagai pemain timnas Indonesia mengikuti kompetisi junior Lega Calcio Primavera di Italia.
Ia mengatakan bahwa pada saat itu pelatih Danurwindo memberikan latihan yang amat berat kepada timnya.
"Waktu itu ketika kita nggak tahu bahwa kita bakal dibawa ke Itali, latihannya gila-gilaan '' kata Kurnia dalam potongan video podcast yang diunggah akun tiktok @sport77official dikutip pada Kamis, (26/8/2022).
"kaya minum obat, sehari 3 kali," lanjutnya.
Baca Juga: Fakta-fakta Menarik Asteras Tripolis, Pernah Dilatih Eks Pelatih Persib Mario Gomez
Namun ia mengungkapkan bahwa latihan fisik yang berat dan melahkan itu benar-benar dapat meningkatkan stamina para pemain.
Kurnia bahkan mengaku dulu ketika masih di timnas Primavera, ia dapat melakukan dua pertandingan sekaligus.
"Bahkan waktu itu waktu kita primavera, kita main bukan 2 x 45menit, 2 x 90 pun kita kuat, ujarnya.
"Betul 4 babak kuat," tandasnya.
Sontak video itupun mendapat beragam tanggapan dari wargenet.
"Tapi hasilnya bisa dirasakan di tahun mereka, lumayan prestasinya," ujar akun @****re.
"Mungkin metode latihan fisik bisa diterapkan ke pemain timnas sekarang, masak menit 60 keatas udah loyo," usul akun @*****yn.
"Kalau ngerti polosin maka tahulah gilanya latihan fisiknya. dan itu yg membawa Indonesia juara sea games Manila 1991 menang atas Thailand di final," ucap akun @******73.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
-
Nasib Senior Mees Hilgers di FC Twente: Digosipkan Dilirik Shin Tae-yong Kini Malah Jadi..
-
Catatan Baik Rizky Ridho di Timnas Indonesia, Justin Hubner Wajib Contoh!
-
Pantesan Jago, Dua Pemain Timnas Indonesia Ini Pernah Dilatih Mantan Kapten Barcelona
-
3 Nama Baru yang Dipanggil Shin Tae-yong untuk Perkuat Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
-
Meski Tidak Turunkan Skuat Terbaiknya di AFF 2024, Indonesia tetap Ancaman bagi Vietnam
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
Terkini
-
Cerita Bahlil Lahadalia Kesengsem dengan Kuliner Soto Fatimah: Rasa Khasnya Paten
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin