SuaraSurakarta.id - Persis Solo melanjutkan tren kemenangan dalam lanjutan BRI Liga 1 2022/2023.
Menjamu Madura United, tim Laskar Sambernyawa menang 1-0 lewat gol Alexis Messidoro dalam laga di Stadion Manahan, Selasa (23/8/2022) malam.
Hasil tersebut membuat peringkat Persis Solo di papan klasemen sementara BRI Liga 1 2022/2023 naik ke peringkat 14 menggeser Dewa United dengan keunggulan selisih gol.
Tuan rumah yang memburu kemenangan tampil menekan sejak menit awal.
Baca Juga: Hasil BRI Liga 1: PSS Sleman Permalukan Persik Kediri Dua Gol Tanpa Balas
Mengandalkan serangan balik cepat melalui dua sayap, Persis Solo mendapat peluang beruntun berbahaya pada menit ke 28.
Umpan terukur Zanadin Faris di antara bek Madura gagal dimanfaatkan Ryo Matsumoto yang tinggal berhadapan hadapan dengan kiper Madura, Miswar Saputra. Bola muntah yang langsung disambar Zanadin juga masih melambung. Skor 0-0 bertahan hingga turun minum.
Memasuki babak kedua Persis Solo mulai menguasai jalannya pertandingan. Mengandalkan sisi sayap Persis berhasil membuka peluang pada menit ke 54.
Bola muntah dari umpan crossing Alfath jatuh di kaki Matsumoto. Namun sontekan pemian asal Jepang itu berhasil dihadang bek Madura United.
Madura yang terus tertekan langsung mengganti dua pemain pada menit ke 63. Novan Setya Sasongko dan Zulfiandi masuk menggantikan Birrul Walidain dan Lee Yujun.
Baca Juga: Persija vs Persita, Thomas Doll: Jangan Kasih Ruang
Persis akhirnya memecah kebuntuan pada menit ke 80 setelah sontekan Messidorro gagal dibendung Miswar Saputra.
Berita Terkait
-
Kalah dari Persib, Stefano Cugurra Umumkan Mundur dari Bali United
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang