SuaraSurakarta.id - Prediksi susunan pemain Persis Solo vs Madura United. Kedua tim dijadwalkan bentrok pada lanjutan pekan keenam BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Manahan, Selasa (23/8/2022) malam nanti.
Tuan rumah dalam motivasi berlipat setelah pecah telur kemenangan usai mengalahkan Bhayangkara FC akhir pekan kemarin.
Kemenangan itu menggugah motivasi tim Laskar Sambernyawa untuk melanjutkan trek positif kala menjamu Madura United.
Caretaker pelatih Persis Solo, Rasiman mengaku mendapat dukungan moril jelang menghadapi laga krusial tersebut, termasuk dari pelatih sebelumnya, Jacksen F Tiago.
Baca Juga: Dinilai Tak Adil Pimpin Pertandingan Liga 1 2022/2023, Sejumlah Wasit Mendapat Sanksi dari PSSI
"Itu dukungan moral yang tinggi untuk saya. Apalagi ada dukungan dari klub, juga coach Jacksen. Saya bisa mengawali pekerjaan ini dengan kelegaan. Semua pelatih bersedia mendukung, termasuk coach Eko Purdjianto yang berjasa," kata Rasiman.
Sosok yang musim lalu jadi asisten pelatih Madura United tersebut respek dengan kekuatan Madura United yang kini berada di puncak klasemen sementara Liga 1.
Madura United menjadi tim top level saat ini. Madura United juga bukan merupakan tim yang sama saat dia menjadi asisten pelatih di sana.
“Saya tidak punya waktu banyak untuk mengubah detail. Skuad melawan Bhayangkara FC bermain solid, saya jadikan itu pondasi. Tetapi, Bhayangkara FC berbeda dengan Madura United,” jelas ayah kandung gelandang Persija Jakarta, Syahrian Abimanyu tersebut.
Berikut ini prediksi susunan pemain Persis Solo vs Madura United.
Baca Juga: Hadapi Persis Solo, 22 Pemain Madura United Target Curi Poin di Manahan
Persis Solo: Muhammad Riyandi; Andri Ibo, Jaimerson Xavier, Fabiano Beltrame; Gavin Kwan Adsit, Alexis Messidoro, M Kanu Helmiawan, M Abduh Lestaluhu; Althaf Indie, Fernando Rodriguez, Ryo Matsumura.
Berita Terkait
-
Sering Pantau Liga 1 Indonesia, Mengapa Kluivert Masih Panggil Banyak Pemain Diaspora?
-
Tak Ada Pemain Persib Dipanggil Timnas Indonesia, Atep: Bingung Yah
-
Persik Kediri Kecolongan di Injury Time, Marcelo Rospide Kecewa Berat
-
Paul Munster Minta Persebaya Jaga Konsistensi, Optimis Kalahkan PSIS Semarang?
-
Hasil BRI Liga 1: Drama 5 Gol, Persis Solo Kalahkan PSS Sleman
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex
-
Persis Solo Tak Pantas Degradasi