Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Rabu, 17 Agustus 2022 | 15:41 WIB
Penyanyi cilik, Farel Prayoga unjuk gigi membawakan lagu Ojo Dibandingke saat Peringatan HUT RI ke-77 di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/8/2022). (Youtube/Sekretariat Presiden)

SuaraSurakarta.id - Lirik lagu Ojo Dibandingke ciptaan Abah Lala yang diyanyikan penyayi cilik asal Banyuwangi, Farel Prayoga di depan Presiden Jokowi usai upacara HUT ke-77 RI di Istana Merdeka, Rabu (17/8/2022).

Nama Farel Prayoga kini tengah menjadi pusat perhatian usai aksinya tampil di Istana Merdeka.

Ia tampil menyanyikan lagu Ojo dibanding-bandingkan di depan Presiden Jokowi dalam peringatan Hari Kemerdekaan ke-77 RI.

Penampilan Farel Prayoga disambut meriah oleh para tamu yang duduk di podium utama, bahkan Ibu Negara Iriana Joko Widodo ikut berjoget selama duduk di kursinya.

Baca Juga: Video Viral Komentar Menggemaskan Jan Ethes Ikuti Upacara HUT ke-77 RI di Solo, Banjir Pujian Warganet

Sementara itu, Presiden Jokowi tampak tersenyum menyaksikan penampilan Farel sepanjang sesi tersebut.

“Tak oyak'o, aku yo ora mampu. Mung sak kuatku mencintaimu. Kuberharap engkau mengerti, di hati ini hanya ada pak Jokowi,” tembang Farel yang disambut tepuk tangan dari para hadirin, dipantau secara virtual dari Jakarta, seperti dikutip dari ANTARA.

Ini lirik lagu Ojo Dibandingke ciptaan Abah Lala:

Wong ko ngene kok dibanding-bandingke (banding-banding)
Saing-saingke, yo mesti kalah
Ku berharap engkau mengerti, di hati ini
Hanya ada kamu
Jelas bedo yen dibandingke.
Ora ono sing tak pamerke
Aku ra iso yen kon gawe-gawe (gawe-gawe)
Jujur, sak onone
Sopo wonge sing ra loro ati?
Wis ngancani tekan semene.
Nanging kabeh ora ono artine
Ra ono ajine
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke (banding-bandingke)
Saing-saingke, yo mesti kalah
Tak oyak'o, aku yo ora mampu
Mung sak kuatku mencintaimu
Ku berharap engkau mengerti, di hati ini
Hanya ada kamu
Sopo wonge sing ra loro ati?
Wis ngancani tekan semene
Nanging kabeh ora ono artine
Ra ono ajine
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke (banding-bandingke)
Saing-saingke, yo mesti kalah
Tak oyak'o, aku yo ora mampu
Mung sak kuatku mencintaimu
Ku berharap engkau mengerti, di hati ini
Hanya ada kamu (sekali lagi, Mase!)
Wong ko ngene kok dibanding-bandingke
Saing-saingke, yo mesti kalah
Tak oyak'o, aku yo ora mampu
Mung sak kuatku mencintaimu
Ku berharap engkau mengerti, di hati ini
Hanya ada kamu
Aku yakin, engkau dan aku
'Kan bersatu ('kan bersatu)
Hingga akhir waktu

Baca Juga: Profil Farel Prayoga, Penyanyi Cilik yang Sukses Nyanyi "Ojo Dibandingke" di Depan Presiden

Load More