SuaraSurakarta.id - Jagat media sosial (medsos) dihebohkan dengan video viral pasien orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) yang fasih saat diberi sejumlah pertanyaan.
Bahkan sebagian mereka mampu menjawab dengan benar pertanyaan yang diberikan oleh seorang perempuan.
Video yang diunggah akun Instagram @viral62com dan dilansir Suarasurakarta.id, Jumat (22/7/2022) mendapat respon positif dari warganet.
"Ternyata pasien ODGJ masih pada inget pelajaran sekolah. Hebat bisa jawab semuanya," tulis keterangan unggahan itu.
Awalnya, sejumlah pasien ODGJ berbaris untuk satu per satu diberikan sebuah pertanyaan yang berbeda.
Pertanyaan pertama diberikan kepada seorang pasien yang mengenakan paju putih lengan panjang.
"Menang jadi arang, kalah jadi?," tanya sang wanita. "Jadi abu," jawab pasien yang diikuti riuh tepuk tangan.
Kemduan orang kedua diberikan pertanyaan singkatan dari Satpol PP. "Satuan Polisi Pamong Praja," jawab pasien berkemeja kotak-kotak dengan lantang.
Kocaknya, pasien ketiga yang diberi pertanyaan bunyi sila pertama justru menjawab Soekarno.
Baca Juga: Unik, Penonton Perempuan dan Laki-Laki Dipisah saat Konser di Aceh
Namun saat pertanyaan yang sama diberikan kepada orang selanjutnya, pasien itu kembali menjawab dengan benar. "Ketuhanan Yang Maha Esa," tegasnya yang disambut riuh tepuk tangan.
Sontak saja, video yang sudah ditonton ribuan kal itu mendapat tanggapan positif dari warganet.
"Saya yang sehat Satpol-PP nggak hafal singkatannya," tulis @m.yani*****.
"Hilang akal bukan berarti hilang kepintaran," tambah @mel*****.
"ODGJ yang nggak lupa Tuhannya juga ada. Karena mereka hanya hilang akal, bukan hilang hati," tambah @tiara*****.
"Yang terganggu jiwanya bukan fikirannya," timpal @ruswi****.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Atlet Solo Raih 15 Medali di ASEAN Para Games 2025, Respati Ardi Bakal Berikan Fasilitas Khusus
-
Bajaj Maxride as Official Transportation Beautyphoria Goes to Luwes at Solo
-
5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA Halaman 145 Kurikulum Merdeka
-
GoTo Luncurkan Empat Dukungan Nyata untuk Kesejahteraan Mitra