SuaraSurakarta.id - Raja Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat, Sinuhun Paku Buwono X atau PB X disebut sebagai pemilik mobil pertama di Indonesia.
Mobil yang diberi nama Kanjeng Kyai Maruto ini dipesan khusus PB X dari Jerman sekitar tahun 1894 atau abad ke-19.
"Sinuhun PB X dikenal sebagai pemilik mobil pertama di Indonesia. Itu sengaja dipesan khusus sama PB X," ujar pemerhati sejarah dan budaya, KRMT Nuky Mahendranata Nagoro, Kamis (21/7/2022).
Pembelian mobil saat itu mengejutkan banyak masyarakat, khususnya orang-orang Belanda. Sinuhun PB X membeli mobil itu bukan tanpa alasan.
Baca Juga: Mobil Ayla Terbakar di Jalinsum Kalianda, Pengendara Alami Luka Serius
Kanjeng Nuky menjelaskan, saat itu orang-orang Belanda mempunyai kereta, mobil, atau yang lainnya. Namun PB X pun tidak mau kalah, akhirnya pesan dan membeli mobil.
"Beliau tidak ingin kalah, saya juga bisa membeli. Akhirnya tidak lama itu membeli," terang Sentana darah Dalem Sinuhun PB X ini.
Sinuhun PB X memesan mobil itu yang masih berupa prototype. Beliau yang menyarankan agar bodynya itu seperti keinginannya.
Mobil pertama tersebut bermerk Benz Victoria Phaeton. Secara spesifik mobil itu ada mesin satu silinder dengan kapasitas dua liter. Rodanya menggunakan kayu dan ban mati.
"Pesannya itu masih prototype. Body mobilnya itu memang sesuai keinginannya, banyak memberikan saran saat memesan mobil itu," katanya.
Baca Juga: Netizen Dibikin Melongo, Gen Halilintar Naik Mobil 'Papan Atas' Seharga Rp 3,5 Miliar
Menurutnya, mobil Sinuhun itu bentuknya seperti kereta kuda dan diberi nama Kanjeng Kyai Maruto.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
MilkLife Soccer Challenge Solo: SD Djamaatul Ichwan dan SD Al Azhar Syifa Budi Juara
-
Berdayakan Masyarakat Peternak Disabilitas, Kandang Merah Putih Bisa Tingkatkan Produksi
-
Lumbung Ternak Jateng Makin Mantap, Ahmad Luthfi Soroti Gebyar Kontes Sapi di Boyolali
-
Korlantas Polri Cek Lokasi Kecelakaan Maut di Tawangmangu, Ini Hasilnya
-
Ada Satu Balita, Ini Daftar Korban Tewas Kecelakaan Maut di Tawangmangu