SuaraSurakarta.id - Persis Solo menggelar uji coba melawan tim promosi Liga 2, Putra Delta Sidoarjo di Stadion UNS, Rabu (13/7/2022) sore.
Dalam latih tanding itu, tim Laskar Sambernyawa menang 2-0 lewat borongan dua gol gelandang Alexis Messidoro.
Meski meraih kemenangan, Jacksen F Tiago merasa tidak puas dengan hasil yang diraih oleh anak asuhnya pada uji coba dalam rangka menuju ke kompetisi Liga 1 2022/2023 tersebut.
Menurutnya masih terlalu banyak peluang yang tidak dapat dimaksimalkan dengan baik oleh pemain ketika berada di garis pertahanan lawan.
Baca Juga: Soal Prokes COVID-19 di Liga 1, LIB: Kami Akan Ikuti Arahan Pemerintah
"Seharusnya pertandingan hari ini bisa berakhir dengan lebih nyaman dengan hasil yang lebih baik. Begitu banyak peluang tercipta namun kita tidak bisa memanfaatkannya dengan baik," kata Jacksen dilansir dari laman resmi klub.
Dalam laga itu, permainan kolektivitas tinggi diterapkan oleh Jacksen dengan skema formasi 4-4-2.
Pergantian pemain di babak kedua dilakukan oleh Jacksen dengan memainkan Alexis Messidoro, Arapenta Poerba, Alfath Fathier dan Chrystna Bhagascara secara bersamaan.
"Kita harus mencari solusi terhadap segala uji coba sebelum menuju ke kompetisi Liga 1," tegas pelatih asal Brasil tersebut.
Setelah laga uji coba itu, Persis Solo akan menghadapi Persik Kediri pada latih tanding di Stadion Wilis, Kota Madiun, Minggu (17/7/2022) nanti.
Baca Juga: LIB: Persija Ajukan Stadion Patriot, JIS dan SUGBK untuk Liga 1 2022/2023
Berita Terkait
-
Terbukti Efektif! Legenda Timnas Indonesia Ungkap Senjata Mematikan Kalahkan Jepang
-
Persib Resmi Ajukan Perubahan Jadwal Lawan Bali United, Manajemen: Semoga Dikabulkan
-
Maarten Paes Tak Gentar Hadapi Striker Jepang: Lionel Messi Aja Gue Lawan!
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Jalani Laga Uji Coba, Ini Tujuan Mazola Junior
-
Here We Go! Klub Liga 1 Nyatakan Sanggup Gaji Pratama Arhan
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Selamatkan PT Sritex Sukoharjo, Komisi VII DPR RI Sepakat Bakal Revisi UU Kepailitan
-
Bahan Baku PT Sritex Menipis, Jumlah Karyawan yang Dirumahkan Bakal Bertambah
-
Kesetiaan Cinta Ahmad Luthfi dan Pesan Amanah dari Mendiang Sang Istri
-
Tas Mewah Kaesang Pangarep Dipertanyakan, LP3HI dan MAKI Gugat Bea Cukai Solo
-
Rokok Polos Ancam Ribuan Pekerja! Petani, Buruh dan Akademisi Bersuara