SuaraSurakarta.id - Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman mengungkapkan hal yang membuatnya jatuh cinta kepada adik Presiden Jokowi, Idayati.
Seperti diketahui, keduanya akan melangsungkan pernikahan di Gedung Graha Saba Buana, Kelurahan Banyuanyar, Kecamatan Banjarsari, Solo, Kamis (26/5/2022).
Melansir Timlo.net--jaringan Suara.com, Anwar melihat Solo menjadi kota yang begitu nyaman dan terkenal kesejukannya.
Termasuk kelembutan warganya, sehingga mampu memikat hatinya Idayati.
Baca Juga: Mensesneg Pratikno dan Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa Jadi Saksi Pernikahan Adik Jokowi
"Warga Solo ramah-ramah dan Kotanya nyaman. Jujur saja saya jatuh hati ke putri Solo juga (Idayati),” ungkap Anwar Usman.
Dirinya mengaku awal mulai pertemuan dengan Idayati sangatlah singkat hingga membuatnya dirinya jatuh cinta dan langsung melamarnya.
“Jujur hal utama yang bikin jatuh cinta adalah ketaatan Idayati dalam urusan agama,” ujar dia.
Selain itu, ia juga menelusuri pribadi Idayati lainnya berkaitan dengan ibadah haji, ternyata berangkatnya duluan Idayati dibandingkan dirinya.
Anwar juga menyampaikan, yang membuat dirinya bangga ketika berkunjung ke rumah Idayati adalah rumahnya kerap dijadikan tempat pengajian.
Baca Juga: Jackson Wang Ungkap Perbedaan Antara Promosi Solo dan Grup, Begini Rupanya!
“Rumah beliau (Idayati) kerap dijadikan tempat pengajian juga. Yang membuat saya semakin terpikat,” jelas Ketua MK Anwar Usman.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Semua Penerbangan di Bandara Halim Ditunda, Gara-gara Selvi Ananda Mau Terbang ke Solo?
-
Saddil Ramdani Ucap Salam Perpisahan: Pada Akhirnya, Waktu akan Menjawab...
-
Prabowo Tak Bisa Gunakan Hak Politik di Jakarta Meski Dukung RK-Suswono, Gibran Nyoblos di Solo
-
Dituntut Selalu Sempurna, Rose BLACKPINK Ungkap Sulitnya Jadi Idol K-Pop
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kesatria Bengawan Solo Datangkan Center Timnas Taiwan William Artino, Ini Statistiknya
-
Gibran Bakal Nyoblos di TPS 18 Manahan, Tak Ada Persiapan Khusus
-
18 Kadin Provinsi Gugat Penyelenggaraan Munaslub 2024
-
Wapres Gibran Nyoblos di Solo, 2.500 Petugas Gabungan Disiagakan
-
Dugaan Intimidasi Berlanjut, Selebgram Mojokerto Bakal Dilaporkan Balik ke Polresta Solo