Pesepak bola Italia Giovanni Trapttoni juga pernah merasakan manisnya menjuarai Liga Champions ketika menjadi pemain dan pelatih.
Ia sukses memenangkan tropy Liga Champions sebagai pemain ketika memperkuat AC Milan di tahun 1963 dan 1969. Sedangkan saat menjadi pelatih, Giovanni Trapattoni menjuarai Liga Champions saat menukangi Juventus di tahun 1985.
5. Carlo Ancelotti
Pesepak bola Italia lainnya yang turut merasakan manisnya meraih gelar Liga Champions ketika menjadi pemain dan pelatih yaitu Carlo Ancelotti.
Diketahui pria yang kini menukangi Real Madrid tersebut memenangkan tropy Liga Champions sebagai pemain ketika memperkuat AC Milan di tahun 1989 dan 1990.
Saat menjadi pelatih AC Milan, Carlo Ancelotti juga sukses mempersembahkan dua gelar Liga Champions pada tahun 2003 dan 2007. Selain itu, pada tahun 2014, ia juga meraih tropy Liga Champions saat menjadi pelatih Real Madrid.
Carlo Ancelotti juga saat ini berpeluang besar untuk menjuarai Liga Champions lagi. Pasalnya Real Madrid masuk final Liga Champions musim ini dan akan berhadapan dengan Liverpool pada tanggal 29 Mei 2022.
6. Zinedine Zidane
Terakhir pesepak bola yang beruntung merasakan manisnya menjuarai Liga Champions sebagai pemain dan pelatih adalah Zinedine Zidane.
Baca Juga: Gagal Raih Trofi Liga Inggris Jadi Pelecut Semangat Liverpool untuk Juarai Liga Champions
Diketahui mantan pesepak bola asal Prancis itu meraih tropy Liga Champions ssbagai pemain saat membela Real Madrid di tahun 2022.
Hebatnya ketika menjadi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane memecah rekor dengan menjuarai Liga Champions tiga kali berturut-turut pada tahun 2016, 2017 dan 2018.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Kaesang Sesumbar Jadikan Jateng Kandang Gajah: PSI Menang Mutlak di Pemilu 2029!
-
Mengejutkan! Hasan Nasbi Temui Jokowi di Rumah Pribadi, Apa Obrolan Rahasia Selama Satu Jam?
-
Izin Pembangunan Bukit Doa Dicabut Bupati Karanganyar, LBH GP Ansor Bakal Gugat ke PTUN
-
Solo akan Berlakukan Jam Wajib Belajar, Respati Ardi Minta Orang Tua Ikut Mengawasi
-
Kembalikan Kerugian Negara Triliunan Rupiah, Ketua Komjak RI Apresiasi Kejaksaan Agung