SuaraSurakarta.id - Rara Istiani Wulandari, pawang hujan MotoGP Mandalika 2022 menjadi sorotan publik dan naik daun dalam beberapa hari terakhir.
Demi kelancaran pertandingan yang dinanti para penonton Grand Prix of Indonesia, akhirnya pawang hujan turun tangan untuk melakukan ritual "pengusiran" hujan.
Namun, warganet juga dibuat heboh dengan munculnya video seorang pria yang menirukan aksi Rara saat di Sirkuit Mandalika.
Bukan untuk 'mengusir' hujan, namun pria yang tak diketahui identitasnya itu menjalani ritual untuk menurunkan harga minyak.
Baca Juga: Selain Pembalap, Rara Pawang Hujan Ngaku 'Geser Awan' Demi Selamatkan Tim Logistik Mandalika
Video kocak itu diunggah akun Instagram @lambesgosip dan langsung mendapat beragam tanggapan lucu dari warganet.
"Bak sindir Pemerintah, aksi pemuda ini viral ramai dikomentari netizen minta turunkan harga minyak goreng. Pawang Migor numpang lewat," tulis keterangan unggahan tersebut.
Dalam video itu, terlihat pria yang berada di tengah jalan dengan membawa wajan, minyak goreng dan penggoreng atau spatula.
Lalu, minyak dalam botol itu diletakkan di wajan, sang pria sambil memutar-murar spatula juga mengucapkan 'mantra'.
Sontak, video yang sudah ditonton ribuan kali itu mendapat komentar kocak dari warganet.
Baca Juga: Viral, Aksi Begal Sadis Beraksi di Bogor, Netizen: Beraninya Bawa Senjata dan Keroyokan
"Ya llah bengek ngeliat kelakuannya. #kreatifbnr+62mah," tulis @desimayasa***.
"Ditumpahin dong minyaknya biar greget," timpal @andn***.
"Indonesia no debat... Sungguh kearifan lokal," tambah @ind****.
"Mbak rara ketar-ketir melihat ini," tulis @feroni***.
"Pemerintahnya yang ada ngakak semua karena terhibur dengan guyonanmu," tambah @septian****.
Berita Terkait
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
-
Sambut Kemenangan Donald Trump, Elon Musk Bagikan Meme Kocak 'Let That Sink In'
-
Trend Pengamen Online Ngamen di Trotoar Malioboro Buat Publik Geram
-
Desa Leluhur Kamala Harris Gelar Ritual Khusus dan Perayaan Menanti Hasil Pilpres AS
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Historical Walking Tour dalam Menyambut 101 Tahun Persis Solo
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Partai Golkar Solo Buka Suara Soal Isu Jokowi Bergabung: Kita Senang Hati
-
Mona Pangestu: Anak Muda Solo Pilih Investasi Emas Ketimbang Perhiasan Besar
-
Hari Apes Tak Ada di Kalender: Dua Jambret di Solo Babak-belur Usai Ketahuan Warga