SuaraSurakarta.id - Nama Pak Risman mendadak jadi perbincangan usai gelaran MotoGP Mandalika di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Minggu (20/3/2022).
Hal itu setelah Miguel Oliveira yang menjadi juara di seri itu memberikan kemenangan tersebut untuk Risman.
Usut punya usut, Risman sendiri merupakan sosok warga lokal Indonesia yang bekerja di hotel tempat Oliveira menginap.
Pembalap asal Portugal itu kagum dan memuji Risman karena sangat baik dalam melayaninya.
Baca Juga: Arti Highside Kecelakaan yang Dialami Marc Marquez, Ini Penjelasannya!
Disebut-sebut Risman ini memberikan pelayanan terbaik saat pembalap asal Portugal itu menginap di kawasan Mandalika.
"Kalau saya juara, saya akan sebut nama kamu (Risman) saat sesi wawancara. Itu ucapan terimakasih saya," katanya.
Ia juga sangat mengagumi keramahtamahan masyarakat Indonesia dan juga mengagumi keindahan Mandalika.
Tak pelak, akun Instagram Pak Risman yakni @richmab_taye langsung diserbu ribuan komentar fari warganet.
Terlebih, unggahan terakhir Risman memprediksi jika Miguel Oliveira kandidat juara 2022.
Baca Juga: Erick Thohir Bagikan Momen Pawang Hujan Beraksi di Sirkuit Mandalika: Kearifan Lokal
"Naikkan gaji Risman," tulis @motor****.
Berita Terkait
-
Pertamina Dukung Ekosistem Balap Nasional: Pertamina Mandalika Racing Series 2025 Sukses Berlangsung
-
Sukses Terselenggara, Ini Para Juara Pertamina Mandalika Racing Series 2025 Putaran Pertama
-
Motul Bekali Pelumas 300V Bagi Peserta Trackday Experience di Sirkuit Mandalika
-
Pengguna Motor 250 cc ke Atas Bisa Rasakan Langsung Sirkuit Mandalika, Begini Caranya...
-
Sejarah Baru! Sirkuit Mandalika Siap Gelar Balap Mobil Sport Internasional GT World Challenge Asia 2025
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Satreskrim Polresta Solo Ungkap Misteri Avanza Raib di Parkiran Hotel, Pelaku Dibekuk
-
Jokowi ke Massa TPUA: Tak Ada Kewajiban Tunjukkan Ijazah Saya
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM