SuaraSurakarta.id - Kebersihan merupakan hal utama bagi setiap orang terlebih dimasa pandemi saat ini. Traveler atau wisatawan luar kota juga mempertimbangkan kebersihan alat kendaraan atau armadanya setelah melewati perjalanan jauh.
Untuk itu, Adhiwangsa Hotel & Convention Solo menangkap baik peluang tersebut dengan memberikan fasilitas cuci mobil dengan standart yang baik.
Senin (21/2/2022), Adhiwangsa Hotel & Convention Solo meluncurkan fasilitas baru yang unik bagi setiap tamu yang menginap, baik dari dalam maupun luar kota yaitu “Wash Me Up” Car Wash Station yang terletak di parking area sebelah Manggo Garden.
Fasilitas car wash bagi tamu yang menginap adalah cuci bagian luar tanpa sabun. Namun jika tamu mempunyai permintaan tambahan seperti cuci sabun, silicon ban, serta membersihkan bagian dalam mobil cukup menambahkan Rp. 25.000,- /mobil saja.
“Saat tamu datang dan melakukan proses check in, team resepsionis kami akan menginformasikan bahwa adanya fasilitas baru yaitu car wash. Bagi tamu yang berkenan, cukup menitipkan kunci mobilnya saja dan akan diproses saat itu juga. Kurang lebih untuk pengerjaannya hanya membutuhkan waktu maksimal 20 menit/mobil,” ungkap General Manager Adhiwangsa Hotel & Convention Solo, Darmanto.
Public Relation Adhiwangsa Hotel & Convention Solo, Mahadewi Lourdes menambahkan “Wash Me Up! Car Wash Station menjadi jawaban bagi tamu yang ingin berlibur atau beristirahat, dengan tetap menjaga kebersihan termasuk armada atau mobilnya. Sambil berlibur, Mobil kembali bersih”
Fasilitas Wash Me Up! Car Wash Station merupakan bentuk kepedulian manajemen Adhiwangsa Hotel & Convention Solo akan kebersihan serta kenyamanan tamu yang menginap.
Untuk informasi dan pemesanan dapat menghubungi (0271) 7464 999 atau 0877 7701 4999 atau Instagram @adhiwangsahotelsolo. Adhiwangsa Hotel & Convention Solo, The Hidden Beauty. Ayo Ke Solo, Ayo ke Adhiwangsa.
Baca Juga: Ngakak! Takut Dikira Covid-19 Warganet Ini Tahan Batuk, Endingnya Malah Dikira Kesurupan
Berita Terkait
-
Studi: Bidan di Indonesia Alami Kelelahan Emosi dan Kecemasan Saat Rawat Pasien Selama Pandemi
-
Update 23 Februari: Kasus Positif Covid-19 Indonesia Bertambah 61.488 Orang, 227 Orang Meninggal Hari Ini
-
Wisatawan Travel Bubble dari Singapura Langsung Pesan Ayam Penyet dan Nasi Padang Saat Tiba di Batam
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Tak Lagi Menjabat Petugas Partai, FX Rudyatmo Pilih Kembali Jadi Tukang Las
-
Tak akan Pindah Partai! FX Rudy Tegaskan Siap Berjuang Menangkan PDIP di 2029
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Klaim Rp149 Ribu dari 4 Link Spesial!
-
7 Fakta Kasus Sapi Diracun di Nganjuk, Pelaku Incar Harga Murah dengan Modus Keji
-
Perjuangan Ibu Balita Pengidap Penyakit Langka di Karanganyar, Bertahan Hidup dari Live TikTok