SuaraSurakarta.id - Seorang pencuri bersembunyi di dalam tandon air ketika polisi menggerebek tempat kosnya di Pasuruan, Jawa Timur.
Didik (34), seorang residivis kasus pencurian, bersama rekannya, Solikin (36), kembali melakukan kejahatan setelah bebas dari penjara.
Setelah mencuri sepeda motor Honda Scoopy, dompet, tas, dan ponsel, Didik melarikan diri ke daerah Pasuruan. Di sana, dia berpindah-pindah tempat kos untuk menghilangkan jejak.
Polisi yang sudah menyebarkan orang-orangnya untuk mengintai Didik, mendapat petunjuk bahwa warga Desa Tambaksari, Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang, itu, berada di salah satu tempat kos.
Baca Juga: Polda Jawa Tengah Akhiri Sepak Terjang Pencuri Bermodus Ganjal ATM Asal Bandung
Ketika polisi mengepung tempat kos itu, Didik masih berusaha bersembunyi dengan terlebih dahulu mematikan jaringan listrik.
Dia berharap dengan menggelapkan rumah, polisi akan kesulitan mencarinya. Lalu, dia naik ke tandon air dan bersembunyi di sana.
"Berkat kejelian anggota kami yang mendengar suara gemericik air, tersangka berhasil kami tangkap,” ujar Kepala Satuan Reserse dan Kriminal Polres Malang AKP Donny Kristian Baralangi, Kamis (17/2/2022), siang.
Setelah membekuk Didik, polisi mengetahui tempat persembunyian rekannya, Solikin (36), warga Kedungkandang, Kota Malang. [Beritajatim]
Baca Juga: Viral Wanita Jadi Spesialis Pencuri di Pernikahan, Amplop Pengantin Digasak, Waspada Modusnya!
Berita Terkait
-
Sambut Kemenangan Donald Trump, Elon Musk Bagikan Meme Kocak 'Let That Sink In'
-
Ulasan Komik 'Atuy Galon', Hal-Hal Random dari Kang Galon yang Bikin Ngakak
-
Viral! Aksi Heroik Petugas KRL Ringkus Pencuri Tas di Stasiun Pondok Cina
-
Pamer Omakase di Rumah Sakit, Meme Kocak Sindir Erina Gudono Viral di X
-
Gempur Illegal Fishing! KKP Tangkap 133 Kapal Pencuri Ikan di Laut Indonesia
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
Terkini
-
Srawung Ben Ra Suwung, Wayang Goes Digital: Menjembatani Dunia Lama dan Baru
-
Terungkap! Kronologi Lengkap Penganiayaan Imam Masjid di Sragen, Pelaku Jalani Rekonstruksi
-
Momen Blusukan Bareng Erick Estrada, Respati Ardi Sampaikan Pesan Jokowi dan Gibran
-
Gara-gara Rekening Diblokir, Pramono Harus Jual 6 Ekor Sapi Agar Usahanya Tetap Jalan
-
Muncul Unjuk Rasa di Balaikota Solo, Pengamat: Mereka Lupa, Jokowi Dicintai dan Disambut Jutaan Warga