SuaraSurakarta.id - Suasana kelabu dirasakan keluarga besar pedangdut Inul Daratista di momen Tahun Baru Imlek 2022.
Suami Inul, Adam Suseno memang memiliki darah Tionghoa namun sudah menjadi mualaf.
Kesedihan itu dirasakan Inul Daratista mengingat tahun ini kali pertama merayakan Tahun Baru Imlek tanpa kehadiran ibu mertua. Ibu mertua Inul Daratista meninggal dunia pada awal Desember tahun lalu.
Dalam unggahan di akun Instagram @inul.id, penyanyi bernama lengkap Ainur Rokhimah itu membagikan momen perayaan Imlek.
Baca Juga: Nassar Cosplay Jadi Adam Suseno, Inul Daratista Ngakak Lihat Model Kumis: Ambyar!
Dalam keterangan, pedangdut pelantun Buaya Buntung tersebut mengucapkan Hari Raya Imlek untuk mereka yang merayakan.
"Family dinner, Kiong hi, Kiong hi buat semua yang merayakan. Go ci fa cai, Xin nien kuai le, Wan se ru yi, sehat-berkah, panjang umur, sukses, bahagia," tulis Inul Daratista, Selasa (1/2/2022).
Inul Daratista mengunggah momen di Hari Raya Imlek bersama keluarga sang suami, Adam Suseno. Perayaan Imlek mereka dirayakan dengan mengadakan makan malam.
Unggahan itu lantas dikomentari oleh berbagai pendapat dari warganet. Salah satu warganet mengartikan bahwa tahun ini, Inul dan keluarga merayakan Imlek tanpa kehadiran ibu mertua.
"Bun, Imlek pertama tanpa mamah mertua King hi.. Wan se ru yi," tutur warganet yang dibalas Inul Daratista dengan emotic sedih.
Baca Juga: Rajin Olahraga Yoga, Inul Daratista Ungkap Manfaatnya: Awet Muda
Berita Terkait
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
-
Kata-kata Jordi Amat Usai Gabung ke Persija Jakarta
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!
-
Daftar 7 Sepatu Running Lokal Terbaik: Tingkatkan Performa, Nyaman dengan Desain Stylish
-
Aura Farming Anak Coki Viral, Pacu Jalur Kuansing Diklaim Berasal dari Malaysia
Terkini
-
Penceramah Kontroversial Zakir Naik Bakal ke Solo, Wali Kota Ingatkan Hal Ini
-
Believe: Air Mata Haru dan Kobaran Patriotisme Penuhi Solo Bersama Keluarga TNI
-
Empat Pesilat di Sukoharjo Jadi Korban Pembacokan OTK, 2 Motor Dibakar
-
Penceramah Kotroversial Zakir Naik Bakal ke Solo, Ini Respon FKUB hingga Kemenag
-
Kapok! ASN Pemkot Solo Pelaku Pelecehan Seksual Kini Jadi Petugas Kebersihan