SuaraSurakarta.id - Ketua DPR RI, Puan Maharani mengultimatum pemerintah agar segera menetralkan harga minyak goreng yang masih tinggi di pasaran.
Hal itu diketahui Puan saat membeli minyak goreng di Pasar Legi, Kamis (20/1/2022).
“Harga minyak goreng berapa?. Tahu belum sekarang ada HET minyak. Harganya kok mahal,” tanya Puan Maharani pada pedagang dikutip dari Timlo.net--jaringan Suara.com.
Puan mengatakan harga minyak goreng di Pasar Legi Solo dari pantauan masih mahal di atas HET, yakni Rp18.000 per liter sampai Rp20.000 per liter.
Baca Juga: Harga Minyak Goreng di Pasar Belum Turun, Ibu Rumah Tangga Pilih Belanja di Toko Ritel
Padahal, pemerintah menetapkan kebijakan satu harga minyak goreng setara Rp 14.000 per liter yang dimulai Rabu (19/1/2022) pukul 00.01 WIB.
Namun demikian, harga minyak goreng di pasar tradisional masih di atas harga eceran tertinggi (HET) yang ditetapkan Kementerian Perdagangan (Kemendag).
Ia pun meminta pada kementerian terkait untuk melakukan operasi pasar (OP) minyak goreng untuk menurunkan harga.
“Saya minta pada pemerintah untuk segera menetralkan atau mengoperasi pasar agar harga-harga minyak goreng turun,” kata dia.
Pedagang sembako di Pasar Legi, Adi Rianto (52) mengatakan aturan HET minyak goreng Rp14.000 belum berlaku sepenuhnya di pasar tradisional.
Baca Juga: Dugaan Permainan Kartel dalam Mengerek Harga Minyak Goreng di Pasaran
“Saya masih menjual minyak goreng Rp18.000 per liter. Harga ini sudah terbilang turun. Pekan lalu harga minyak goreng tembus Rp22.000 per liter,” tutup dia.
Berita Terkait
-
Desainer Kondang, Intip Penampilan Anak Tunggal Prabowo Sowan ke Rumah Megawati
-
Soal Rencana Pertemuan Megawati-Prabowo, Dasco Bilang Secepatnya: Tadi Udah Ngomong Sama Mba Puan
-
Puan Ungkap Sempat Ada Rencana Megawati Video Call dengan Prabowo saat Lebaran, Tapi Batal karena...
-
Akhirnya Terungkap! Puan Bocorkan Kapan Megawati Akan Bertemu Prabowo, Bukan di Open House
-
Ditemani Suami, Puan Ikut Hadiri Open House Ketua MPR Ahmad Muzani
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total
-
Sempat Tak Percaya, Ini Momen Bima Arya Kaget Ada Wisata Jokowi di Solo
-
25 Kepala Daerah Ikuti Retret Gelombang Kedua, Ini Kata Wamendagri