SuaraSurakarta.id - Keinginan Manchester United untuk bekerja sama dengan Zinedine Zidane sebagai pelatih kembali menemui jalan berliku.
Legenda hidup Timnas Perancis itu dikabarkan menolak pinangan tim Setan Merah dan justru tertatik menangani Paris Saint-Germain (PSG).
Setan Merah sedang berburu pelatih baru setelah memecat Ole Gunnar Solskjaer tak lama setelah tersungkur 1-4 di tangan Watford.
Zidane sudah lama dikait-kaitkan dengan Old Trafford, namun harian Spanyol El Partidazo de COPE menyebutkan bahwa Zidane tak tertarik menangani Man United. Zizou dilaporkan tak ingin melatih MU dan lagi pula istrinya Veronique tak mau tinggal di Manchester.
Baca Juga: Hasil Bola Tadi Malam: Inter Beri Napoli Kekalahan Perdana, Tottenham Tekuk Leeds
Sir Alex Ferguson langsung memimpin proyek mendatangkan Pochettino ke Old Trafford. Namun hirarki klub kabarnya juga mempertimbangkan baru mau merekrut pelatih baru musim panas tahun depan.
Nama lain yang dibidik adalah manajer Leicester Brendan Rodgers, manajer Ajax Amsterdam Erik ten Hag, pelatih Derby County Wayne Rooney dan manajer timnas Spanyol Luis Enrique.
Untuk sementara Michael Carrick menjadi pelatih sementara pengganti Solskjaer yang mendapatkan kompensasi pemecatan sebesar 7,5 juta pound (Rp143,9 miliar).
Sebelumnya, Ole Gunnar Solskjaer yang dipecat sebagai manajer Manchester United pada Minggu (21/11/2021).
Solskjaer dipecat setelah kalah 1-4 melawan Watford dua hari lalu sehingga tim ini melorot ke tempat ketujuh dalam klasemen Liga Inggris dengan hanya sekali menang dari tujuh pertandingan terakhirnya.
Baca Juga: Tottenham vs Leeds: Kemenangan Perdana The Lilywhites di Era Conte
Berita Terkait
-
Kena Serangan Siber, Klub Liga Inggris Merugi: Data Keuangan Hilang
-
Pemain Keturunan Makassar Jadi Kapten Lawan Manchester United, Patrick Kluivert Panggil Nih
-
Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
-
Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
-
Eks Manchester United Nasihati Pemain Muda Indonesia, Bongkar Kunci Sukses di Sepak Bola Dunia
Komentar
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
Terkini
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Kasus Keracunan Massal di Gantiwarno, Bupati Klaten Tetapkan KLB
-
Klaten Geger! 110 Warga Alami Keracunan Massal, Satu Orang Meninggal Dunia
-
Dua Wanita Diamankan Tim Sparta, Diduga Lakukan Penipuan Bermodus Seminar E-Commerce
-
Forkompimda Jatim Sowan Jokowi di Solo, Khofifah Ungkap Hasil Pertemuan
-
Dari Silaturahmi Terjalin Harapan Sinergi Positif Awak Media-Polresta Solo
-
Tinjau Program Makan Bergizi Gratis, Wali Kota Solo: Siswa Bisa Hemat Rp 5.000
-
Polres Sukoharjo Tetapkan Tersangka Tabrakan KA Batara Kresna vs Mobil
-
Gugatan Ijazah Palsu Jokowi Resmi Didaftarkan, Empat Pihak Berstatus Tergugat
-
Bawa 1 Paket Sabu di Pajang, Dua Warga Klaten Diamankan Polresta Solo
-
TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
-
Hadapi Gugatan Mobil Esemka, Jokowi Tunjuk YB Irpan Sebagai Pengacara
-
Isu Judi Online Terpa Orang Dekat Prabowo Subianto, Ini Reaksi Relawan di Solo
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
Polemik Ijazah Palsu: Jokowi Buktikan dengan Hukum dan Data UGM