SuaraSurakarta.id - Pemilik produk kecantikan sekaligus Presiden Arema FC Gilang Widya Pramana atau yang biasa disebut Crazy Rich Malang mengungkapkan pertemuan terakhir dengan Vanessa Angel.
Vanessa Angel bersama Bibi Ardiansyah meninggal dunia dalam kecelakaan di Tol Jombang Kilometer 672.400A, Kamis (4/11/2021).
Dalam unggahan instagramnya @juragan_99, Gilang mengupload foto dirinya dengan istri berfoto bersama Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Unggahan foto Gilang menunjukkan Vanessa Angel bersama Bibi Ardiansyah saat menghadiri acar ulang tahun Istrinya Shandy Purnamasari.
Baca Juga: Kasus-kasus Vanessa Angel Sebelum Meninggal Dunia Hari Ini
Dalam unggahannya, Gilang menuliskan “Innalilahi Wa Innailahi rojiun, Ya Allah,”.
Unggahan sama juga di upload melalui Instagram pribadi istri Crazy Rich Malang melakui akun @shandypurnamasari.
Dalam foto bersama itu, diketahui Vanessa Angel juga baru saja menghadiri acara yang diselenggarakan oleh Gilang di Jakarta.
“Kemarin baru aja ketemu kalian, kalian pake baju putih polos tanpa motif. Kalian berdua baik bgt, selalu datang tiap kita ada acara dan ga pernah mau dibayar karna kalian tulus,” ucap Shandy Purnamasari melalui akun instagramnya.
Sontak unggahannya tersebut mengundang duka bagi seluruh warganet yang mengucapkan duka untuk Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Baca Juga: Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah Tewas Kecelakaan di Tol Jombang
“Aku shock banget langsung ngefreeze walaupun gak kenal,rest in peace orang baik,” ujar akun @salmafinasunan.
Berita Terkait
-
Curhatan Hati Gala Sky Rayakan Lebaran, Ingin Vanessa Angel Hidup Lagi
-
Fuji Diejek Jelek TikToker Malaysia, Psikolog Lita Gading Pasang Badan: yang Penting Populer
-
Beda Sikap Thariq Halilintar dan Verrell Bramasta saat Fuji Ziarah Makam Vanessa Angel
-
Ziarah Makam Vanessa Angel saat Lebaran, Penampilan Fuji Jadi Perbincangan
-
3 Figur Publik Dicap Mertua Idaman, Perlakuannya ke Menantu Tuai Decak Kagum
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tier List Hero Mobile Legends April 2025, Mage Banyak yang OP?
-
Ratusan Warga Geruduk Rumah Jokowi, Tuntut Tunjukkan Ijazah Asli
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB, Andalan dan Terbaik April 2025
-
Orang RI Mulai Cemas, Kudu Mikir 1.000 Kali Untuk Belanja! Sri Mulyani Justru Diam Seribu Bahasa
-
Semua Maskapai China Stop Beli Pesawat Boeing Imbas Perang Dagang dengan AS
Terkini
-
Jadi Fitnah dan Pencemaran Nama Baik, Jokowi Pertimbangkan Tempuh Jalur Hukum Soal Ijazah Palsu
-
Ratusan Warga Geruduk Rumah Jokowi, Tuntut Tunjukkan Ijazah Asli
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Kasus Keracunan Massal di Gantiwarno, Bupati Klaten Tetapkan KLB
-
Klaten Geger! 110 Warga Alami Keracunan Massal, Satu Orang Meninggal Dunia