SuaraSurakarta.id - Raffi Ahmad resmi menggaet Kaesang Pangarep sebagai komisaris Rans Entertainment.
Putra bungsu Presiden Joko Widodo itu hadir dalam acara pengumuman kerja sama antara Grup Emtek dan RANS Entertainment.
Acara yang bertajuk Babak Baru Rans dan Emtek juga menghadirkan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Co-Founder Rans Dony Oskaria dan Managing Director Emtek Sutanto Hartono.
Sebagai komisaris di Rans Entertainment, tugas Kaesang Pangarep ternyata sangat mudah yaitu menghibur Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. Jika melihat mereka tertawa, hal itu sudah bisa membuatnya senang.
Baca Juga: Raffi Ahmad Dulu Dibayar Rp 500.000, Sekarang Bisa Gaji 500 Orang
“Saya simpel saja. Tugasnya menghibur Mas Raffi dan Gigi. Yang penting mereka tertawa, saya senang,” beber Kaesang Pangarep dilansir Suara.com, Jumat (29/10/2021).
Selain itu, sosok yang juga Direktur Utama Persis Solo tersebut mengaku menjadi pengendali di perusahaan.
“Kolaborasi bareng SMCM dan Rans ini, [ibarat] dari gigi 4 bisa ke gigi 7, lebih cepat. Ya itu saya tuh fungsinya ngerem, biar ngebut tapi nggak ngebut juga. Itu tugas saya, biar nggak bablas juga,” paparnya.
Lebih lanjut, Kaesang Pangarep menyampaikan alasannya menyanggupi dan bergabung dalam keluarga Rans Entertainment. Salah satunya karena Kaesang Pangarep merasa visi dan misi Rans Entertainment sejalan dengannya.
“Rans di dunia kreatif, saya juga berangkat dari situ juga. Kuliah juga di marketing, ya sejalanlah sama saya. Saya pengin bantu-bantu saja sedikit,” tegas dia.
Baca Juga: Tugas Kaesang Pangarep jadi Komisaris Rans: Pukulin Raffi Ahmad
Di samping itu, kehadiran Kaesang Pangarep dirasa cocok menjaga visi dan misi yang diusung Raffi Ahmad dan Nagita Slavina di Rans Entertainment, tetap sesuai pada jalurnya.
Berita Terkait
-
Blusukan Setahun, Nagita Slavina Bikin Ajang Pencarian Bakat di Sekolah-sekolah
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
CEK FAKTA: Raffi Ahmad Beri Giveaway Rp 1 Miliar untuk TKI
-
Karyawan Unboxing Hampers Lebaran RANS Entertainment, Bungkusnya Eksklusif Banget!
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi