SuaraSurakarta.id - Paundrakarna membela sang ibu Sukmawati Soekarnoputri yang dihujat karena pindah agama dari Islma ke Hindu.
Diketahui, Kabar Sukmawati Sukarnoputri pindah agama Hindu bikin publik heboh.
Keputusan adik Megawati itu menuai kontroversi, ada yang mendukung namun tak jarang yang menghujat.
Melihat kondisi seperti itu, putra sulung Sukmawati yakni Paundrakarna memberikan respons.
Dia mengunggah ulang postingan dari akun Sukarno Center yang menjelaskan tentang fakta pindahnya Sukmawati ke agama Hindu.
Melihat kondisi seperti itu, putra sulung Sukmawati yakni Paundrakarna memberikan respons.
Dia mengunggah ulang postingan dari akun Sukarno Center yang menjelaskan tentang fakta pindahnya Sukmawati ke agama Hindu.
"Sukmawati Sukarnoputri selama puluhan tahun sudah mempelajari Budaya Bali dan Kitab Hindu dan Gandrung dengan Sansekerta," tulis Sukarno Center.
Paundrakarna pun di situ mendukung dan membela sang ibu.
Baca Juga: Tanggapi Keputusan Sukmawati Soekarnoputri Pindah Agama, Buya Yahya: Dia Berkhianat
"Bagi saya semua Ageman/Agama/Kepercayaan/Keyakinan itu Benar bahkan ada Ageman/Agama yang jauh lebih kuno/lebih Ancient dari yang ada dan dari yang kita tau dan kita kenal," ungkapnya pada postingannya, Rabu (27/10/2021).
Dia berharap publik bisa berpikir jernih dan mendasar. Menurutnya, bukan hal salah asalkan tak berteman dengan setan.
"Yang penting kita tidak menyembah dan berteman dengan yang namanya Iblis syaithon nirrojim, titik. Berbahagialah semua mahkluk Tuhan yang menyembah-Nya," tambahnya.
Beberapa netizen terlihat memuji Paundrakarna yang sangat bijak menanggapi ibunya pindah agama.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Dualisme Raja Jadi Biang Kerok, Pemkot Masih Tahan Dana Hibah 2026 untuk Keraton Solo
-
Adu Mekanik Xpander Cross atau Toyota Rush, Siapa Lebih Mantap?
-
Drama Sidang Ijazah Jokowi: Bukti Asli Masih Misteri, Saksi Kunci Disiapkan!
-
7 Fakta Kasus Flare yang Membuat Laga Persis Solo Chaos, Dinyalakan di Hadapan Jokowi?
-
3 Mobil Bekas Cina: Mewah di Harga LCGC, Investasi Fitur Bukan Nilai Jual Kembali!