SuaraSurakarta.id - Paundrakarna membela sang ibu Sukmawati Soekarnoputri yang dihujat karena pindah agama dari Islma ke Hindu.
Diketahui, Kabar Sukmawati Sukarnoputri pindah agama Hindu bikin publik heboh.
Keputusan adik Megawati itu menuai kontroversi, ada yang mendukung namun tak jarang yang menghujat.
Melihat kondisi seperti itu, putra sulung Sukmawati yakni Paundrakarna memberikan respons.
Baca Juga: Tanggapi Keputusan Sukmawati Soekarnoputri Pindah Agama, Buya Yahya: Dia Berkhianat
Dia mengunggah ulang postingan dari akun Sukarno Center yang menjelaskan tentang fakta pindahnya Sukmawati ke agama Hindu.
Melihat kondisi seperti itu, putra sulung Sukmawati yakni Paundrakarna memberikan respons.
Dia mengunggah ulang postingan dari akun Sukarno Center yang menjelaskan tentang fakta pindahnya Sukmawati ke agama Hindu.
"Sukmawati Sukarnoputri selama puluhan tahun sudah mempelajari Budaya Bali dan Kitab Hindu dan Gandrung dengan Sansekerta," tulis Sukarno Center.
Paundrakarna pun di situ mendukung dan membela sang ibu.
Baca Juga: Peluk Agama Hindu, Gigi Sukmawati Soekarnoputri Dipotong
"Bagi saya semua Ageman/Agama/Kepercayaan/Keyakinan itu Benar bahkan ada Ageman/Agama yang jauh lebih kuno/lebih Ancient dari yang ada dan dari yang kita tau dan kita kenal," ungkapnya pada postingannya, Rabu (27/10/2021).
Dia berharap publik bisa berpikir jernih dan mendasar. Menurutnya, bukan hal salah asalkan tak berteman dengan setan.
"Yang penting kita tidak menyembah dan berteman dengan yang namanya Iblis syaithon nirrojim, titik. Berbahagialah semua mahkluk Tuhan yang menyembah-Nya," tambahnya.
Beberapa netizen terlihat memuji Paundrakarna yang sangat bijak menanggapi ibunya pindah agama.
Berita Terkait
-
Awalnya Iseng, Febrian Paundra Alditama Kini Jadi YouTuber Gaming Sukses dan Punya 3 Juta Subscriber
-
Wanita Cantik Ini Ngaku Pernah Dijambak Ahmad Dhani
-
Pungky Sukmawati eks Pacar Ahmad Dhani Pakai ID Card Khusus Hadiri Konser Dewa 19, Netizen: Kenang Masa SMA ya Bu
-
10 Potret Pungky Sukmawati Nonton Konser Dewa 19, Mantan Ahmad Dhani yang Jadi Inspirasi Bikin Lagu Kangen
-
Pensiun dari Dunia Politik, Ini Alasan Sukmawati Soekarnoputri Pilih Jalan yang Berbeda dengan Megawati
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
-
Tersangka Kasus Judol Bisa Kerja Padahal Tak Lulus Seleksi, SOP Komdigi Kini Diusut Polisi
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
Terkini
-
Srawung Ben Ra Suwung, Wayang Goes Digital: Menjembatani Dunia Lama dan Baru
-
Terungkap! Kronologi Lengkap Penganiayaan Imam Masjid di Sragen, Pelaku Jalani Rekonstruksi
-
Momen Blusukan Bareng Erick Estrada, Respati Ardi Sampaikan Pesan Jokowi dan Gibran
-
Gara-gara Rekening Diblokir, Pramono Harus Jual 6 Ekor Sapi Agar Usahanya Tetap Jalan
-
Muncul Unjuk Rasa di Balaikota Solo, Pengamat: Mereka Lupa, Jokowi Dicintai dan Disambut Jutaan Warga