SuaraSurakarta.id - Jagat media sosial (medsos) dikejutkan dengan viralnya unggahan lamaran pekerjaan yang diduga menyinggung soal pelecehan seksual.
Tak tanggung-tanggung, dalam proses pengisian formulir, diketahui sang pelamar harus mengirim foto diri menggunakan kemeja, namun dua kancing atas dibuka.
Diwartakan Solopos.com--jaringan Suara.com, pengalaman buruk itu diunggah akun Twitter @areajulid. Tangkapan layar formulir lowongan pekerjaan mesum itu menunjukkan beberapa pertanyaan dengan jawaban pilihan ganda dan esai.
Di pilihan posisi memperlihatkan jawaban pada umumnya, yakni front office (resepsionis dan administrasi). Namun selanjutnya mempertanyakan ukuran bra, keperawanan, hingga meminta untuk menunggah foto berpakain tidak senonoh.
Baca Juga: Soal Video Harimau Kurus Makan Rumput di Kebun Binatang Medan, Begini Kata Wali Kota Bobby
“Mohon kirim mbak memakai blazer dengan dalaman tanktop,” tulisan dalam formulir.
“Mohon kirim mbak memakai hem putih dengan dua kancing atas dilepas,” ketarangan selanjutnya.
Si pengunggah pun berpesan kepada netizen perempuan saat mecari lowongan kerja dan menemukan formulir yang tidak wajar “Dis! bagi kalian semua terutama cewe, tetap harus waspada sama loker ya, jangan sampe kaya aku yang kegocek di web tempat loker, taunya malah balesan emailnya suruh isi form begini,” keterangan pada unggahan foto.
Unggahan formulir bernada mesum itu mendapatkan puluhan ribu tanda like, ribuan komentar, dan ribuan kali dibagikan hingga Jumat (24/9/2021).
Sebagian warganet auto emosi dan berang setelah melihat unggahan foto formulir tersebut.
Baca Juga: Terpopuler: Billie Eilish DItinggal Follower Hingga DIduga Selingkuh Usai Pamer Telur
“Lah an*in*? loker apaan form nya pake segala nanyain msh virgin? ukuran bra? foto pakai hem putih kancing dilepas AI IEU KUMAHA? HAYANG NGELAMAR JADI NAON?” komentar pengguna akun @9oldensunshine.
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi