SuaraSurakarta.id - Viralnya video orang dalam gangguan jiwa (ODGJ) yang fasih membaca selawat membuat geger publik.
Menyadur dari Solopos.om, ODGJ yang berjenis kelamin pria itu berselawat dan berceramah bak penceramah ketika duduk di jalan sebuah gang kecil.
Aksi ODGJ tersebut diunggah ulang pegelola akun @peristiwa_sekitar_kita di Instagram, pada Selasa (14/9/2021). Pria itu awalnya berselawat, setelah didekati si perekam video, pria ODGJ itu berlanjut membaca hadis dan kemudian menjelaskan artinya.
“TERHARU. Masya Allah, mudah-mudahan kembali sehat yahh bang. Suara nya lantang dan keras, membuat orang yang melintas terpana dan terpesona. Ada yang kenal?,” keterangan pada video.
Baca Juga: Fakta Baru! Pencuri Mobil Travel di Banyuwangi yang Viral Diadang Polisi Ternyata ODGJ
Dia juga tampak menggerakkan tanggannya seolah seperti sedang berceramah. Suaranya yang lantang itulah yang membuat pejalan kaki yang melihatnya kagum. Pejalan kaki itu seorang ibu-ibu yang menghentikan langkahnya kemudian mendekat dan ikut merekam aksi ODGJ tersebut.
Video ODGJ yang tengah berselawat dan berceramah bak ustaz itu mendapatkan ribuan penonton dan puluhan komentar netizen.
Beberapa netizen mengaku merinding saat mendengarkan ODGJ yang tengah berselawat itu. “Masyaallah…merinding mendengar suara nya..smoga beliau bisa segera mendapatkan kesembuhan dan mnjdi contoh buat kita semua yg sehaat,” komentar pengguna akun @suganda_wahyu.
“Masya Allah sampe merinding mendengarnya, jiwa untuk mengingat Allah masih melekat semoga cepet sembuh ya om dan menjadi pendakwah yg handal untuk kaum muslimin,” tulis pengguna akun @willyibow.
Netizen juga mendoakan untuk kesembuhan kepada pria dalam gangguan jiwa itu dan juga menandai akun penceramah nasional, Yusuf Mansur.
Baca Juga: PARAH! ODGJ Masuk Masjid Agung Cilegon Cuma Pake Sempak, Tantang Jamaah Salat Magrib
“Masya Allah. semoga segera diberikan kesembuhan. Dibalik kekurangannya ada kelebihan yg dinerikan Allah SWT… aminnnn @yusufmansurnew,” komentar pengguna akun @vidy_artproduction.
Berita Terkait
-
Viral Takjil Super Jumbo Youtuber Bobon Santoso Berakhir Jadi Tempat Renang ODGJ
-
Disebut ODGJ Gegara Cabut Pagar Laut, Said Didu: Saya Sakit Hati Sama...
-
6 Fakta Pengunduran Diri Teh Novi dari Yayasan, Siap Masuk Penjara Bila Ada Uang Gelap
-
Teh Novi Tahu Orang yang Memotret Dirinya Diam-Diam di Kelab Malam: Saya Cari Sampai Dapat!
-
Tiko Sekarang Jualan Apa? Dulu Viral Rawat Ibu ODGJ di Rumah tanpa Listrik, Kini Hidupnya Mapan usai Dapat Donasi
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Geger Muncul Wisata 'Jeglongan Sewu' di Sukoharjo, Warga: Selamat Datang!
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex