SuaraSurakarta.id - Kalangan milenial kini selalu aktif di media sosial. Layuanan video TikTok menjadi favorit warganet.
Video TikTok yang diunggah dari yang lucu, curhatan, hingga potongan film pendek.
Mau tahu cara download video TikTok tanpa watermark dan tanpa aplikasi tambahan dengan mudah? Perhatikan langkah berikut ini.
Ada beberapa cara download video TikTok Tanpa watermark. Tanpa mengunduh aplikasi lain, berikut caranya.
Download video TikTok tanpa watermark menggunakan SSSTIKTOK
1. Buka Aplikasi TikTok kemudian pilih video yang akan didownload;
2. Klik share, lalu pilih salin tautan atau copy link;
3. Masuk ke situs sstik.io;
4. Paste link atau tautan tersebut ke kolom yang tersedia
5. Klik unduh atau download.
Download video TikTok tanpa watermark lewat SnapTik
1. Masuklah ke aplikasi TikTok;
2. Pilih video yang diinginkan, klik share dan copy link yang muncul
3. Buka browser lalu kunjungi situs https:/snaptik.app/id;
4. Paste tautan yang tadi disalin;
5. Klik tombol download yang, lalu lanjutkan dengan memilih sebuah opsi download yang diinginkan;
6. Tekan beberapa saat video yang sedang ditampilkan kemudian lanjutkan dengan mengklik video tersebut;
7. Video TikTok terdownload secara otomatis.
Cara download video TikTok tanpa watermark memakai Musicaldown
Baca Juga: Bikin Ngakak Gak Udah-udah, Cowok Ini Kena Pukul Panci Sang Ibu Gegara Filter TikTok
1. Buka aplikasi TikTok, pilih video yang diinginkan
2. Klik hare pada sisi kanan sehingga muncul tulisan Copy Link kemudian copy
3. Kunjungi situs musicaldown.com;
4. Salin tautan link video tadi ke kolom yang tersedia, klik download;
5. Pada halaman baru, pilih tombol download MP3 Now;
6. Pilih ikon tiga titik di sudut kanan bawah sehingga muncul tombol download yang bisa dipilih untuk memulai proses download;
7. Video TikTok langsung tersimpan di galeri video ponsel.
Perlu diketahui, TikTok menjadi media sosial populer dengan banyak pengguna. Di playstore aplikasi tersebut telah didownload hingga lebih dari 100 juta pengguna.
Platform berbasis video dan musik ini cukup digandrungi lantaran pengguna bisa dengan bebas berkreasi membuat konten video dengan berbagai tools yang tersedia. Video yang dibuat oleh kreator TikTok memiliki berbagai macam tema.
Mulai dari hiburan, komedi, fashion, hingga edukasi. Oleh karenanya banyak orang yang tertarik untuk mengunduh, menyimpan, maupun membagikannya ke platform lain.
Namun, saat diunduh maupun dibagikan ke platform lain, video TikTok memiliki watermark. Beberapa orang mungkin ingin download video tiktok tanpa watermark untuk beberapa keperluan.
Maka dari itu cobalah beberapa cara mudah download video TikTok tanpa watermark dan tanpa aplikasi seperti telah dijelaskan di atas. [Lolita Valda Claudia]
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
Terkini
-
Atlet Solo Raih 15 Medali di ASEAN Para Games 2025, Respati Ardi Bakal Berikan Fasilitas Khusus
-
Bajaj Maxride as Official Transportation Beautyphoria Goes to Luwes at Solo
-
5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA Halaman 145 Kurikulum Merdeka
-
GoTo Luncurkan Empat Dukungan Nyata untuk Kesejahteraan Mitra