SuaraSurakarta.id - Risman (29) asal Desa Karangagung, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, diamankan polisi Tuban karena memposting desain kaos warna hitam disertai foto Presiden Joko Widodo dengan tulisan Jokowi 404: Not Found di Twitter @OmBrewok3 pada Sabtu (14/8/2021).
Belakangan terungkap, latar belakang Risman menyebarkan konten tersebut untuk kepentingan jualan.
"Motifnya jualan cari uang. Kita akan lakukan pengawasan terhadap pelaku, agar tidak mengulangi perbuatannya kembali," kata Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Tuban AKP Adhi Makayasa dalam laporan Bloktuban.
Selain memposting konten tersebut, Risman juga mengunggah dua foto orang disertai tulisan:
"Jika para hakim sudah tidak bisa lagi membedakan mana yang hag mana yang batihil, untuk apa ada hakim? Jika polisi sudah tidak bisa membedakan mana yang harus ditangkap dan mana yang harus bebas lebih baik bubarkan saja polisi, wahai para pejabat tunjukan wujud asli kalian, kalau kalian benci terhadap ulama."
Adhi mengatakan Risman sudah mengakui menjadi orang yang memposting kedua konten. Dia bersikap kooperatif dan tidak ditahan polisi.
Risman juga sudah mengaku bersalah dan menyesal serta memohon maaf melalui surat pernyataan atas sepengetahuan kepala desa dan keluarga.
Pelaku juga menyampaikan permintaan maaf melalui video Dia sudah menghapus semua postingan.
Baca Juga: Dinkes DKI Klaim Harga Tes PCR Sudah Murah Sebelum Diminta Jokowi
Berita Terkait
-
Berkas Roy Suryo Cs Dilimpahkan ke Kejaksaan, Kapan Tersangka Fitnah Ijazah Palsu Jokowi Disidang?
-
Kuasa Hukum Roy Suryo Sebut Kunjungan Eggi Sudjana ke Solo 'Bentuk Penyerahan Diri'
-
Bantah Dibekingi Orang Besar, Abdul Gafur Tantang Pembuktian Aliran Dana ke Kubu RRT
-
Permohonan RJ Eggi Sudjana Masuk, Polda Metro Tunggu Kesepakatan Pelapor di Kasus Ijazah Jokowi
-
Pelapor Kasus Fitnah Ijazah Palsu Jokowi Dipanggil Polda, Laporan Eggi Sudjana Dicabut?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Tak Lagi Menjabat Petugas Partai, FX Rudyatmo Pilih Kembali Jadi Tukang Las
-
Tak akan Pindah Partai! FX Rudy Tegaskan Siap Berjuang Menangkan PDIP di 2029
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Klaim Rp149 Ribu dari 4 Link Spesial!
-
7 Fakta Kasus Sapi Diracun di Nganjuk, Pelaku Incar Harga Murah dengan Modus Keji
-
Perjuangan Ibu Balita Pengidap Penyakit Langka di Karanganyar, Bertahan Hidup dari Live TikTok