SuaraSurakarta.id - Pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah tengah berduka. Aurel dikabarkan mengalami keguguran.
Dilansir dari Matamata.com, pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah merasa syok, dengan peristiwa tersebut. Pasalnya, kandungan Aurel baru berusia 5 minggu dan kandungan telah tiada.
"Udah cek darah segala macem, intinya anakku anak istriku sudah...," kata Atta Halilintar tak meneruskan kalimatnya, dikutip dari instagram Aurel, Selasa (18/5/2021).
Sambil menangis, Aurel menjelaskan soal pendarahan yang dialaminya beberapa hari lalu. Saat itu, ia menduga ada gumpalan berbeda yang keluar bersamaan dengan pendarahan dan kontraksi yang dialaminya.
"Terus pas pulang ke rumah tuh apa namanya udah agak banyak tuh darahnya, karena kontraksi, makanya itu sakit," kata Aurel sambil menangis.
Menyeka air matanya, Aurel menduga pendarahan tersebut adalah penanda janinnya keguguran. Sebab, ia merasa sakit yang teramat.
"Ternyata pas sakit kontraksi itu sepertinya dia tuh kayak keluar gitu itu," lanjutnya dengan suara bergetar dan air mata.
Sebelumnya, Aurel belum lama ini mengumumkan kehamilannya yang berusia 5 minggu. Beberapa hari pasca lebaran, Aurel pun mengalami pendarahan diduga karena kelelahan.
Beberapa hari belakangan, tampak Aurel terbaring lesu di kasur dan dijenguk Krisdayanti dan Yuni Shara. Bahkan, ia pun tak kuat berdiri hingga harus dibantu kursi roda untuk kemana-mana.
Baca Juga: Aurel Keguguran Dinyinyiri, Atta Ngamuk Singgung Hamil di Luar Nikah
Senin kemarin, Aurel dan Atta ditemani Krisdayanti kembali mengecek kondisi kandungan Aurel. Malam ini, Selasa 18 Mei 2021, Atta dan Aurel pun mengumumkan kabar duka hilangnya nyawa sang jabang bayi pertamanya.
Sebelumnya, Aurel Hermansyah mengumumkan kehamilannya pada 7 Mei 2021 lalu.
Berita Terkait
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Harga Emas Naik Berturut-turut! Antam Tembus Rp 2,399 Juta di Pegadaian, Rekor Tertinggi
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
Terkini
-
ULAS dan Posyandu Plus di Solo Kini Bisa Diakses Lewat Aplikasi GoPay
-
KNPI Nilai MBG Jadi Momentum Strategis Tekan Stunting dan Bangun Budaya Sehat
-
Revitalisasi Benteng Keraton Kartasura: Batu Bata Khusus, Dikerjakan dengan Teknik Gosok
-
Kader PSI Dapat Arahan dari Jokowi di Bali, Ini Komentar Astrid Widayani
-
PNM Hadirkan Ruang Tumbuh dan Silaturahmi UMKM di PFL 2025