SuaraSurakarta.id - Pemerintah melalui Kementerian Agama resmi menetapkan Idulfitri atau 1 Syawal 1442 Hijriah pada Kamis (13/5/ 2021). Keputusan itu diambil usai Kemenag melakukan pemantauan posisi hilal di sejumlah tempat sekaligus sidang Isbat, Selasa (11/5/2021).
Berbagai macam kuliner khas selalu hadir saat perayaan Idulfitri. Salah satunya opor ayam.
Ya, opor ayam adalah salah satu kuliner khas yang selalu dihidangkan masyarakat Kota Solo saat Lebaran tiba . Bagi sebagian orang, khususnya di Jawa, kurang lengkap rasanya jika merayakan Lebaran tanpa menyantap opor ayam.
Mau tahu seperti apa resep opor ayam yang lezat? Simak resep spesial dilansir Solopos.com--jaringan Suara.com:
Baca Juga: Pidato Jokowi soal Bipang, Fadli Zon: Sebaiknya Minta Maaf Ketimbang Ngeles
Bahan:
1 ekor ayam kampung, potong menjadi 4-6 bagian sesuai selera
250 ml santan kental
1,5 liter santan encer
4 lembar daun jeruk
Baca Juga: Asyik Bikin Kue Nastar, Serumah Auto Panik Usai Kompor Meledak!
2 batang serai, memarkan
1 ruas lengkuas, memarkan
1/2 ruas jahe, memarkan
2 lembar daun salam
Minyak goreng untuk menumis
Gula pasir secukupnya
Bumbu halus:
7 butir bawang merah
4 butir bawang putih
1/2 sdt lada
5 butir kemiri
2 cm kunyit
Garam secukupnya
Cara membuat:
Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus sampai harum. Tambahkan serai, daun salam, laos, jahe, dan daun jeruk ke dalam tumisan. Tumis sampai wangi.
Masukkan ayam yang sudah dipotong, tumis sebentar sampai ayam berubah warna. Tuangkan santan encer ke dalam tumisan. Aduk rata dan masak sampai ayam empuk. Jangan lupa diaduk agar santan tak pecah.
Setelah ayam empuk, tambahkan santan kental ke dalamnya. Aduksampai mendidih dan santan tidak pecah. Masak sampai matang.
Taburkan bawang goreng ke atasnya, opor ayam siap disajikan.
Berita Terkait
-
Resep Opor Ayam Enak, Ini Bumbu yang Harus Disediakan
-
Ramai Penjual Ketupat Musiman Jelang Lebaran
-
Resep Opor Ayam Santan Kara, Cara Membuat Mudah untuk Hari Raya Lebaran
-
Resep dan Cara Membuat Ketupat Sayur untuk Lebaran, Mantap Banget Dicampur dengan Opor Ayam
-
Resep Opor Ayam Putih Untuk Sajian di Hari Raya
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Cerita Bahlil Lahadalia Kesengsem dengan Kuliner Soto Fatimah: Rasa Khasnya Paten
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin