SuaraSurakarta.id - Bulan suci Ramadhan selalu disambut dengan suka cita. Momen buka puasa pastinya menjadi kebiasaan umum umat muslim saat Ramadan tiba.
Namun demikian, jangan lupa untuk memperhatikan protokol kesehatan saat melakukan buka bersama.
Nah bagi Anda yang mengagendakan buka bersama, tidak ada salahnya menjajal paket murah dari sejumlah hotel di Soloraya.
Selain harganya terjangkau, bukber di hotel Soloraya kebanyakan disajikan dengan konsep all you can eat.
Dengan begitu, para tamu bisa memilih hidangan berbuka sesuai selera mereka. Sedangkan pilihan menu yang dihidangkan sangat bervariasi.
Para tamu bisa memilih menu tradisional, Indonesia, Arab, oriental, hingga Western. Hal terpenting lainnya adalah hotel-hotel ini mengedepankan protokol kesehatan pencegahan Covid-19 sehingga para tamu tetap merasa aman dan nyaman saat berbuka puasa.
Inilah deretan harga paket bukber di hotel Soloraya yang dilansir dari Solopos.com:
- Sarila Hotel Solo Rp35.000/orang
- Horison inn Laksana Solo Rp39.900/orang, buy 10 get 1 fre
- Pose In Hotel Rp40.000/orang
- Ommaya Rp40.000/orang
- Hotel Dana Solo (Wedangan) Rp40.000/orang
- Loji Hotel Solo Rp45.000/orang
- Red Chilies Hotel Solo Rp45.000/orang
- Nava Hotel Tawangmangu mulai Rp45.000
- Al Azhar Azhima hotel resort and convention Rp50.000/orang
- Front One Hotel Airport Rp50.000/orang
- Multazam Syariah hotel Rp50.000/orang
- Assalaam Syariah Hotel Rp50.000/orang
- Grand Orchid Rp50.000/orang
- Horison Aziza Solo Rp51.442/orang
- Zest Hotel Parang Raja Solo Rp55.000/orang, buy 5 get 1 free
- Amarelo Hotel Rp59.999/orang
- Ataya Hotel Rp59.999/orang
- Solia Yosodipuro Rp60.000/orang
- Sahid Jaya Solo Rp60.000/orang
- Fave Solo (Manahan dan Solo Baru) Rp60.000/orang, buy 10 get 1 free
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kenang Ki Anom Suroto, Respati Ardi Branding Kota Solo dengan Karya Jingle 'Solo Berseri'
-
5 Destinasi Wisata Kota Solo Paling Nyaman untuk Lansia, Minim Naik-Turun Tangga
-
5 Mobil Bekas Rp150 Jutaan yang Bikin Anda Tampil Ala 'Orang Kaya Lama'
-
7 Fakta Panas Kemelut Keraton Solo: Intervensi Pemerintah hingga Polemik Dana Hibah!
-
Sapa Warga Solo, Film 'Tuhan Benarkah Kau Mendengarku?' Ruang Refleksi Keluarga Indonesia