SuaraSurakarta.id - Skuat Bhayangkara Solo FC mulai berlatih kembali setelah gagal ke fase berikutnya di Piala Menpora 2021. Latihan tim berjuluk The Guardians berlangsung di Lapangan UNS Solo, Senin (5/4/2021) dan bersifat tertutup.
Bhayangkara Solo FC melakukan persiapan yang matang untuk kompetisi Liga 1 2021 yang rencana akan di gelar bulan Juli 2021 nanti. Persiapan di lakukan untuk kekompakan dan kematangan strategi guna mengarungi pertandingan liga 1 2021 yang padat.
“Kita terus latihan untuk mempersiapkan Liga 1 2021 yang persaingannya antar klub semakin berat, jadi kita fokus ke latihan aja,” ujar COO Bhayangkara Solo FC, Kombes Pol, Sumardji seperti dilansir dari laman resmi klub.
Kegagalan di Piala Menpora 2021 akan menjadikan evaluasi secara keseluruhan dan kekurangan bagi Skuat The Guardians ini.
Baca Juga: Gibran Mengamuk dan Berita Terpopuler Lainnya
Tim Bhayangkara Solo FC juga tetap menjaga prosedur kesehatan dengan memulai latihan rutin ini dengan melakukan test swab antigen.
“Swab antigen sangat kita anjurkan selama pemain atau official yang pulang ke rumah, jadi tetap tim terjaga dan terpantau selama libur,” ujar Sumardji yang juga menjabat sebagai Kapolresta Sidoarjo tersebut.
Kesehatan tim selalu terjaga selama libur setelah selesai pertandingan melawan Persija Jakarta di Piala Menpora 2021 ini.
Berita Terkait
-
LiSA dan Felix Stray Kids Berkolaborasi di OST Anime Solo Leveling Season 2
-
Epik! Stray Kids Gandeng Tablo di Album Spesial 'SKZHOP HIPTAPE - HOP'
-
Cek Fakta: Semua Penerbangan di Bandara Halim Ditunda, Gara-gara Selvi Ananda Mau Terbang ke Solo?
-
Saddil Ramdani Ucap Salam Perpisahan: Pada Akhirnya, Waktu akan Menjawab...
-
Prabowo Tak Bisa Gunakan Hak Politik di Jakarta Meski Dukung RK-Suswono, Gibran Nyoblos di Solo
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Kalah di Pilkada Solo versi Quick Count, Ini Ucapan Menyentuh Teguh Prakosa
-
Pagi-pagi Temui Jokowi Usai Menang Pilkada Solo, Respati-Astrid Dapat 'Hadiah' Ini
-
Cerita Jokowi Banjir Telepon dari Pemenang Pilkada Sampai Larut Malam
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya