Ong Kim Swee Ulang Tahun, Suporter Persis Solo: Diakehi Sabare Coach!

Juru taktik berkebangsaan Malaysia itu merayakan ulang tahun ke-54 tahun, Rabu (12/12/2024).

Ronald Seger Prabowo
Rabu, 11 Desember 2024 | 14:41 WIB
Ong Kim Swee Ulang Tahun, Suporter Persis Solo: Diakehi Sabare Coach!
Pelatih Persis Solo, Ong Kim Swee memberikan instruksi kepada striker Ramadhan Sananta dalam latihan rutin. [Dok Persis Solo/M Maftuh Mafazi]

Performa Persis Solo di lanjutan BRI Liga 1 2024/2025 memang belum membaik meski sudah ditangani pelatih syarat pengalaman, Ong Kim Swee.

Dari dua laga yang sudah dijalani, tim Laskar Sambernyawa meraih sekali seri kontra Barito Putera dan kalah 0-2 melawan Persita Tangerang.

Terdekat, Persis Solo akan menghadapi laga berat saat dijamu Arema FC di Stadion Gelora Supriyadi, Blitar, Kamis (12/12/2024).

Baca Juga:Historical Walking Tour dalam Menyambut 101 Tahun Persis Solo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Bola

Terkini

Tampilkan lebih banyak