4 Pemain Timnas Indonesia U-24 yang Diprediksi Bobol Gawang Uzbekistan di Babak 16 Besar Asian Games 2022

Pemain-pemain ini diprediksi jadi senjata Timnas Indonesia U-24 lawan Uzbekistan.

Husna Rahmayunita
Rabu, 27 September 2023 | 13:57 WIB
4 Pemain Timnas Indonesia U-24 yang Diprediksi Bobol Gawang Uzbekistan di Babak 16 Besar Asian Games 2022
Pemain Timnas Indonesia U-24 Ramai Rumakiek membawa bola saat menghadapi Korea Utara di laga akhir fase Grup F Asian Games 2022. (Foto: NOC Indonesia/Hendri Rahman)

Hugo Samir tentu saja punya kesempatan untuk menambah koleksi golnya pada laga nanti. Apalagi, dia bisa saja muncul sebagai sosok supersub ketika dibutuhkan oleh Indra Sjafri.

Kontributor: Muh Faiz Alfarizie

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini