Buah Durian dan Nanas Sering Jadi Pantangan Ibu Hamil, Dokter: Enggak ada Hubungannya dengan Kontraksi

Makan buah durian dan nanas sering disebut menjadi pantangan para ibu hamil. Dua buah itu memiliki mitos akan memberikan masalah pada kandungan jika nekat memakannya

Budi Arista Romadhoni
Sabtu, 12 November 2022 | 06:05 WIB
Buah Durian dan Nanas Sering Jadi Pantangan Ibu Hamil, Dokter: Enggak ada Hubungannya dengan Kontraksi
Ilustrasi Ibu Hamil. Makan buah durian dan nanas sering disebut menjadi pantangan para ibu hamil. Dua buah itu memiliki mitos akan memberikan masalah pada kandungan jika nekat memakannya.

Aida pun menyarankan selama hamil, sebisa mungkin ibu hamil makan makanan yang diolah atau dimasak sendiri untuk memastikan kematangan dan kebersihannya. Dan usahakan untuk menghindari junk food (cepat saji) atau makanan olahan maupun makanan kaleng agar bisa memenuhi nutrisi yang dibutuhkan ibu maupun janin dalam kandungan.

"Sebisa mungkin hindari makanan junk food, olahan atau makanan kaleng karena tentunya makanan yang sudah diolah nutrisinya tidak sebanyak makanan yang diolah secara fresh. Sebaiknya usahakan selalu makan makanan yang dimasak maupun yang diolah sendiri," ucapnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini