Sandiaga pun memuji Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. Sandi, menilai jika Pak Prabowo sebagai Menteri yang berprestasi.
"Pak Prabowo salah satu Menteri paling berprestasi. Beliau reformasi sistem pertahanan kita, dan sekarang kita menjadi acuan dalam pembangunan kekuatan pertahanan," tandasnya.
Kontributor : Ari Welianto
Baca Juga:Hadapi Tantangan Resesi Ekonomi, Sandiaga Uno Beri Pembekalan untuk UMKM