Momen Bos Persis Solo Selamatkan Diri Saat Rasakan Gempa di Jakarta: Keluar Semua Tuh!

Bos Persis Solo itu mengunggah postingan di Instagram situasi panik saat gempa di kantor Kementerian BUMN saat gempa terjadi.

Ronald Seger Prabowo
Jum'at, 14 Januari 2022 | 18:35 WIB
Momen Bos Persis Solo Selamatkan Diri Saat Rasakan Gempa di Jakarta: Keluar Semua Tuh!
Menteri BUMN Erick Thohir keluar gedung saat gempa. [Tangkapan Layar Instagram]

SuaraSurakarta.id - Gempa Banten berkekuatan magnitudo 6,7 yang terjadi Jumat (14/1/2022) sekitar pukul 16.00 WIB juga dirasakan hingga Jakarta.

Dari rilis BMKG, kondisi di Jakarta getaran dirasakan nyata dalam bangunan. Tak pelak, banyak karyawan perkantoran yang berhamburan keluar.

Termasuk di Kantor Kenterian BUMN seperti dalam unggahan akun Instagram Menteri BUMN Erick Thohir @erickthohir.

Bos Persis Solo itu mengunggah postingan di Instagram situasi panik saat gempa di kantor Kementerian BUMN saat gempa terjadi.

Baca Juga:BMKG Mutakhirkan Kekuatan Gempa Banten dari M 6,7 Jadi M 6,6

Dalam video unggahan itu, Erick Thohir dan karyawan berhamburan keluar gedung untuk menyelamatkan diri.

“Keluar semua tuh,” ujar Erick Thohir saat melihat karyawan Kementerian BUMN keluar gedung.

Erick Thohir juga sempat berbincang santai dengan karyawannya yang berkumpul di depan gedung.

"Lantai berapa kamu? Daah pulang, udah boleh pulang kok," ucap Erick Thohir.

Gempa Banten itu terjadi sekitar pukul 16.05 WIB dengan titik koordinat 7.01 Lintang Selatan-105.26 Bujur Timur.

Baca Juga:Jakarta Diguncang Gempa M 6,7, Pegawai Kantor Wali Kota Jaksel: Goyang Banget

Lokasi Gempa Banten itu tercatat di 52 km BaratDaya tepatnya berada di Sumur-Banten. Gempa Banten itu tidak berpotensi tsunami.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak