Inovasi Besar Rutan Wonogiri Menuju Pelayanan Semakin Maksimal, Ini Gambarannya

Keluarga warga binaan tak harus bolak balik mengurus berkas yang bisa mengabiskan waktu, tenaga, bahkan biaya.

Ronald Seger Prabowo
Kamis, 14 Oktober 2021 | 19:17 WIB
Inovasi Besar Rutan Wonogiri Menuju Pelayanan Semakin Maksimal, Ini Gambarannya
Petugas Rutan Kelas II B Wonogiri menggelar apel di halaman kantor menyusul adanya kejadian kebakaran di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas I Tangerang pada Rabu (8/9/2021). [Solopos.com/Istimewa]

Rutan Kelas IIB Wonogiri dinobatkan sebagai rutan terbaik kedua tingkat nasional 2021 ini. Penghargaan itu menjadi kado indah dalam rangkaian peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-57 tahun 2021. 

Daniel Kristianto menjelaskan, raihan penghargaan tersebut akan menjadikan pemicu semangat untuk meningkatkan pelayanan. Prinsipnya adalah memberikan yang terbaik untuk warga binaan maupun masyarakat Wonogiri.

"Kerjasama, sinergitas dengan Pemkab Wonogiri, Polres, Kodim, maupun institusi lainnya benar-benar terjaga. Tidak hanya tertuang dalam bentuk MoU, namun sinergi kami juga sampai menyasar ke hal-hal yang bersifat non formal, bertemu ngobrol santai sambil berdiskusi sering kami gelar," jelas dia.

Baca Juga:Inovasi Baru Cegah Kebakaran: Rumah Warga Ditempel Stiker

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini