Awalnya Tengok Kanan-Kiri, Aksi Perempuan Ini Bikin Geregetan Saat Lihat HP di Motor

Aksinya yang tertangkap kamera CCTV dan viral di media sosial, khususnya instagram baru baru ini.

Ronald Seger Prabowo
Selasa, 15 Juni 2021 | 15:36 WIB
Awalnya Tengok Kanan-Kiri, Aksi Perempuan Ini Bikin Geregetan Saat Lihat HP di Motor
Terekam Cctv toko seoranag erempuan mengambil handphone yang ada di dashboard sepeda motor di depan toko snack, Kampung Sampangan, Kelurahan Semanggi, Kecamatan Pasar Kliwon, Solo. [Dok]

Handphone korban yang ada di dashboard motor pun raib. Terduga pelaku kemudian melajukan sepeda motornya ke arah selatan. 

Sementara korban sadar handphonenya raib sesampainya di rumah.

"Anaknya kemudian ke sini. Terus tanya, 'mbak boleh lihat CCTV tidak? HP hilang', terus saya tanya, 'dimana?', dijawab 'didashboard motor'," ucapnya. 

Sementara itu, Kapolsek Pasar Kliwon Iptu Achmad Riedwan Preevost, membenarkan adanya kasus tersebut.

Baca Juga:Nikah 2 Hari Usai Kecelakaan, Ibu Wali Kelas Terharu Dikado HP

Pihaknya telah menindaklanjuti kasus pencurian yang diduga dilakukan seorang wanita tersebut.

"Unit Reskrim kami tengah melakukan penyidikan pada kasus ini. Penyidikan awal dilakukan dari pelacakan plat nomor kendaraan yang diduga digunakan pelaku," tegasnya.

Kontributor : Budi Kusumo

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini