SuaraSurakarta.id - Pebalap asal Sragen, Dani Dongkel keluar sebagai juara umum Poin A dalam gelaran Golden Boy Drag Bike Rookie Perkasa Piala Wali Kota Surakarta.
Dalam adu kebut di Jalan Insinyur Juanda, Pucangsawit, Solo, Minggu (29/9/2024), Dani meraih total 58 poin. Mengalahkan Ardi AS (47) dan Ryan BG (41).
Poin itu didapat setelah finish pertama di kelas Sport Herex 300cc Klep Bebas Mix Rider, lalu finish pertama kelas Sport Standar 2 Tak 155cc Lokal Karisidenan Surakarta Pemula.
Kemudian juara kelas Bracket 10.5 Detik Mix Rider, runner-up FU Wungkul Lokal Karisidenan Surakarta Pemula, runner-up Bracket 8.5 Detik Mix Rider.
Baca Juga: Geger! Imam Masjid di Sragen Dibacok Saat Salat Subuh, Ini Kondisinya
Lalu finish ketiga di kelas FU Porting 155cc Mix Rider, finish keempat kelas FU Wungkul 147cc Mix Rider, finish keempat kelas FU Porting Lokal Karisidenan Surakarta Pemula
Ketua Pelaksana, Widyasto Adi, bersyukur gelaran adu kebut itu berjalan lancar dengan antusiasme tinggi dari pebalap.
"Peserta yang ikut sesuai target panitia yakni 895 starter. Bahkan ada yang datang dari Ciamis, Trenggalek, Tulungagung, Surabaya sampai Kalimantan Timur," kata dia usai gelaran.
Dia menambahkan, bahwa ajang Golden Boy Dragbike Rookie Perkasa piala Walikota 2024 diharapkan menjadi aganda rutin yang diadakan tiap tahun.
"Kenapa drag bike diadakan di Piala Wali Kota, karena kami berharap ajang ini diadakan secara rutin dan diagendakan oleh Pemerintah Kota Solo," jelas Widyasto Adi.
Baca Juga: Sepekan Hilang, Pria Asal Mageru Sragen Ditemukan Tewas di Tengah Sawah, Begini Kronologinya
Berita Terkait
-
Siapa Fandi Ahmad? Bintang Timnas Indonesia U-17 Asal Sragen yang Diseret Pemain Kuwait
-
Aldi Satya Mahendra Asal Mana? Pebalap 18 Tahun Juara Dunia di Spanyol, Terungkap Sosok Keluarganya
-
Sirkuit Boyolali Memanas! Seri Terakhir Super Moto 2024
-
Dari Prancis ke Turki, Pesepeda Indonesia Tempuh 4.000 Km untuk Lintasi Benua Eropa
-
Tragis! Mendadak Roboh usai Dadanya Dipukul, Remaja Tewas saat Latihan Bela Diri di Halaman SD
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin
-
Bertemu di Keraton Solo, PB XIII Titip Revitalisasi ke Ahmad Luthfi